SuaraJawaTengah.id - Timnas Korea Selatan secara mengejutkan mampu mengkandaskan Portugal dengan skor 2-1 di Edicational City Stadium, Jumat (2/12/2022).
Meski sempat tertinggal 0-1 di awal-awal babak pertama. Son Heung-ming dan kawan-kawan mampu melakukan comeback fantastis.
Atas kemenangan atas Portugal itu Korea Selatan yang unggul jumlah produktivitas gol dari Uruguay pun lolos ke fase gugur usai jadi runner up grup H.
Hwang Hee-chan sukses jadi pahlawan setelah golnya di menit-menit akhir babak kedua mengantarkan Korea Selatan ke fase 16 besar Piala Dunia 20222.
Dilansir akun twitter @fanskardusss, berikut ini fakta-fakta menarik tentang Hwang Hee-chan sang pahlawan Korea Selatan.
1. Profil Singkat
Hwang Hee-chan merupakan sosok kelahiran Chuncheon, Gangwon, Korea Selatan pada 26 Januari 1996. Dia mulai bermain sepak bola sejak duduk di bangku sekolah dasar.
Pada tahun 2008, Hwang Hee-chan pernah menjadi top skor dalam dua kompetisi junior nasional Korea Selatan Hwarangdaegi Tournament dan Dongwon Youth Cup.
Berkat prestasinya itu Hwang Hee-chan masuk ke skuat Timnas U-12 Korea Selatan dan mencetak 22 gol di Kanga Cup. Berkat penampilan spektakuler di turnamen tersebut, dia diganjar penghargaan Cha Bum-kun Award.
Baca Juga: Jadwal Babak 16 Besar Piala Dunia 2022 Qatar, Tim Mana akan Juara?
2. Dipecundangi Evan Dimas Cs
Pada tahun 2013, Hwang Hee-chan bertemu bertemu dengan Evan Dimas saat Korea Selatan U-19 kontra Timnas Indonesia U-19 di ajang kualifikasi Piala Asia.
Sayangnya, dalam laga tersebut Hwang Hee-chan menelan pil pahit lantaran dipecundangi Evan Dimas dan kawan-kawan dengan skor 3-2.
3. Berkarir di Eropa
Karir Hwang Hee-chan di dunia sepak bola profesional dimulai saat ia memutuskan bergabung dengan klub Autsria, RB Salzbur di tahun 2015 setelah lulus dari akademik Pohang Steelers.
4. Raih Emas di Asian Games
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
Terkini
-
Jalur Kereta Pantura Lumpuh, KAI Batalkan 23 Perjalanan KA di Semarang Akibat Banjir Pekalongan
-
Waspada! Semarang dan Sebagian Wilayah Jawa Tengah Diprediksi Diguyur Hujan Sedang Hari Ini
-
7 Mobil Bekas Cocok untuk Keluarga Harga Rp120 Jutaan, Nyaman dan Irit Bensin!
-
Viral Petani Kudus Kuras Air Sawah Saat Banjir, Ini Penjelasannya yang Sempat Disalahpahami
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI Meriahkan Fun Run HUT PPSDM Migas Cepu ke-60