SuaraJawaTengah.id - Sebanyak 147 calon haji dari Jawa Tengah belum melunasi Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih). Namun demikian pemerintah bakal membrikan kelonggaran, agar jamaah bisa tetap berangkat ke tanah suci.
Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jawa Tengah memberikan kesempatan kepada calon jamaah haji hingga 19 Mei 2023 untuk melakukan pelunasa biaya Bipih.
"Ada 147 orang yang belum melunasi biaya haji. Waktu pelunasan diperpanjang sampai tanggal 19 Mei 2023, mudah-mudahan kuotanya bisa tercapai. Kebijakan pelunasan ada di pusat," kata Kepala Kanwil Kemenag Provinsi Jateng Musta'in Ahmad dikutip dari ANTARA pada Senin (15/5/2023).
Ia menyampaikan hal tersebut usai pembukaan Pekan Olahraga dan Seni (Porseni) Madrasah Tsanawiyah (Mts) se-Jawa Tengah di Magelang.
Musta'in menyebutkan biaya haji di Provinsi Jateng sekitar Rp49,8 juta. Total kuota haji di Jateng sebanyak 30.013 orang.
Menyinggung penambahan kuota haji Indonesia 2023 bertambah 8.000 orang, dia menyampaikan masih dalam pembahasan.
"Nanti mudah-mudahan Jawa Tengah juga ada tambahan," katanya.
Ia menyebutkan prioritas pemberangkatan calon haji berdasarkan urutan. Sudah ada afirmasi lansia sebanyak 1.500 lebih periode pertama kemarin.
"Jadi yang tertunda tahun 2020, tertunda 2021 langsung masuk pada 2023," katanya.
Baca Juga: Ganjar Pranowo Minta Relawan Tak Lakukan Politik Identitas dan Tak Sebar Hoaks
Menurut dia, calon haji Jawa Tengah masuk di Asrama Haji Donohudan mulai tanggal 23 Mei 2023, kloter pertama dari Kabupaten Grobogan.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Deretan Kontroversi Kebijakan Bupati Pati Sudewo Sebelum Berakhir di Tangan KPK
-
OTT KPK di Pati: 6 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan yang Sudah Lama Dibisikkan Warga
-
7 Kontroversi Bupati Pati Sudewo Sebelum Kena OTT KPK, Pernah Picu Amarah Warga
-
Bupati Pati Sudewo Diciduk KPK! Operasi Senyap di Jawa Tengah Seret Orang Nomor Satu
-
Uji Coba Persiapan Kompetisi EPA, Kendal Tornado FC Youth Kalahkan FC Bekasi City