SuaraJawaTengah.id - Sejumlah pedagang di pasar tradisional Kota Semarang mulai merasakan kenaikan harga cabai.
Seperti di Pasar Peterongan, harga cabai melambung tinggi. Pedagang pun mendesak pihak terkait agar harga cabai turun kembali normal pada menjelang Natal dan Tahun Baru.
"Hari ini turun semua, itu Rp 85 ribu perkilogram (menunjuk cabai setan) dan itu Rp 70 ribu perkilogram (menunjuk cabai merah kriting)," kata pedagang Pasar Peterongan Kota Semarang, Ida (40) dilansir dari Jatengnews.id--jaringan Suara.com, Minggu (17/12/2023).
Dia mengatakan, harga di pasaran tidak menentu sehingga kadang sehari turun besoknya naik kembali.
Baca Juga: Jelang Perayaan Natal, Mbak Ita Ajak Warga Kota Semarang Menjaga Kondusifitas dan Toleransi Beragama
Meskipun mengalami penurunan, turunya harga cabai masih terlampau tinggi dibanding dari harga normalnya.
Senada dengannya, Pedagang lain Karmini (72) mengatakan, harga ditempatnya juga baru mengalami penurunan.
"Cabai merah ini sekarang Rp 75 ribu (perkilogram) biasane Rp 85 ribu (perkilogram). Harga normalnya, nggak sampai segitu Rp 35 ribu (perkilogram) atau Rp 45 ribu (perkilogram)," paparnya.
Sementara itu, Margaretha (28) mengaku, lumayan keberatan dengan adanya kenaikan harga cabai dan beberapa bahan pokok lainnya seperti beras dan bawang.
Meskipun demikian dirinya tetap memakluminya karena kondisinya musim hujan.
Baca Juga: PSIS Semarang Gagal Raih Kemenangan, Berbagi Poin dengan Tamunya Madura United
Berita Terkait
-
Deflasi dan PHK: Jeritan Pedagang Pasar Johar Baru, Tukang Bajaj Pun Ikut Merana
-
5 Tips Belanja ke Pasar Tradisional: Nikita Willy dan Winona Harus Tahu!
-
Lapas Overkapasitas 89 Persen, DPR Desak Pemerintah Tambah Fasilitas dan Berantas Pungli
-
3 Tim BRI Liga 1 dengan Penampilan Amburadul: Ada Klub yang Incar Pratama Arhan
-
Tiga Klub Indonesia Terseret Sponsor Rumah Judi, Salah Satunya Berakhir Ngenes
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
-
Debat Pilkada Dianggap Gagal, Aktivis Minta Solusi Lokal untuk Krisis Iklim di Kaltim
-
Harga Emas Antam Masih Bertahan Tinggi di Level Rp1.541.000/Gram Pada Akhir Pekan
-
Sambut Presiden dengan Kemewahan, Mercedes-Maybach S650 Pullman Jadi Tunggangan Prabowo di Abu Dhabi
-
Tangan Kanan Bongkar Shin Tae-yong Punya Kendala di Timnas Indonesia: Ada yang Ngomong...
Terkini
-
Deretan Tablet Redmi Terbaru 2024 dan Spesifikasinya
-
Diskon BRImo hingga Cashback Meriahkan OPPO Run 2024
-
Survei Pilkada Kota Semarang: Yoyok-Joss Unggul Tipis atas Agustina-Iswar
-
Jokowi Sampai Turun Gunung ke Semarang, Optimis Luthfi-Yasin Menang di Pilgub Jateng
-
Dramatis! Evandro Brandao Jadi Pahlawan, PSIS Curi Poin di Kandang Persik Kediri