Scroll untuk membaca artikel
Budi Arista Romadhoni
Selasa, 19 Maret 2024 | 13:15 WIB
Ilustrasi muntah tidak disengaja apakah membatalkan puasa (Freepik)

Minum air putih yang cukup saat sahur dan berbuka puasa. Hindari makanan yang pedas, asam, dan berlemak. Makan dengan perlahan dan tidak terburu-buru. Hindari aktivitas fisik yang berat saat cuaca panas. Istirahat yang cukup.

Muntah saat puasa Ramadan tidak selalu membatalkan puasa. Jika muntah terjadi secara tidak disengaja, maka puasanya tetap sah. Namun, jika muntah terjadi secara disengaja, maka puasanya batal dan wajib menggantinya di hari lain. Semoga informasi ini bermanfaat.

Kontributor : Dinar Oktarini

Baca Juga: Ini Jadwal Azan Magrib Kota Semarang dan Sekitarnya pada 18 Maret 2024, Lengkap dengan Bacaan Doanya

Load More