

Namun selama di kampung halaman kamu tetap harus selalu berhati-hati terhadap berbagai modus penipuan menjelang atau selama Lebaran, jangan sampai kita lengah. Agar Lebaran tenang, yuk simak tips aman dari Sabrina berikut
1. Penipuan APK dan Link Palsu
Jangan asal membuka file APK atau link dari sumber yang tidak kamu kenali, karena bisa jadi itu malware atau virus yang berbahaya untuk handphone kamu.
2. Pengisian Baterai Handphone
Baca Juga: Berbekal Inovasi BRImo dan AgenBRILink, Desa Janti Berdaya secara Ekonomi
Kamu juga perlu berhati-hati jika mengisi daya baterai handphone di charging station yang ada di tempat umum, pastikan gunakan charger pribadi yang kamu bawa sendiri, kemudian hindari penggunaan port USB di tempat umum. Namun apabila terpaksa menggunakan port USB yang tersedia di Charging Station, dan saat digunakan muncul pilihan ‘Bagikan Data’ atau ‘Hanya isi’ pada gadget yang dicharge, maka pilih ‘Hanya Isi’. Hal ini dapat meminimalisir pemudik dari risiko penipuan.
3. Iklan Dengan Harga Murah
Biasanya karena baru dapat THR dan ingin mempunyai barang baru ketika merayakan lebaran, bisa membuat orang jadi kurang waspada, salah satunya melihat iklan produk dengan harga yang murah dan di bawah pasaran, ingat jangan asal percaya dan pastikan dulu kebenarannya dengan mencari informasi dari berbagai sumber media yang bisa kamu akses melalui internet.
Kemudian, untuk kemudahan informasi, nasabah dapat menghubungi Sabrina melalui WhatsApp di nomor 0812 1214 017 dan untuk kemudahan transaksi kamu download BRImo secara resmi di Google Play Store , App Store, dan Huawei App Gallery.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ada Kabar Baik dari BRI Hari Ini, Singgung Rp31,40 Triliun
-
Nasabah BRI Kini Bisa Tarik Tunai di Alfamart Pakai BRImo!
-
Harga Tembus Rp2 Juta: Segera Beli Emas Lewat BRImo, Tidak Perlu Antri!
-
Cari Rekomendasi Kafe Terdekat Tanpa Buka Maps, Pakai Voice Sabrina Aja
-
Hari Kartini: Holding UMi BRI Ciptakan Ekonomi Inklusif dan Kesetaraan Gender
Terpopuler
- Alumni UGM Speak Up, Mudah Bagi Kampus Buktikan Keaslian Ijazah Jokowi: Ada Surat Khusus
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- HP Murah Itel A90 Lolos Sertifikasi di Indonesia: Usung RAM 12 GB, Desain Mirip iPhone
- 3 Klub Diprediksi Jadi Labuhan Baru Stefano Cugurra di BRI Liga 1 Musim Depan
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
Pilihan
-
5 Rekomendasi Aplikasi Android untuk Nobar Online, Bisa YouTube hingga Netflix
-
5 Mobil Keluarga Murah, Harga Cuma Rp 100 Jutaan Terbaik April 2025
-
LG Batal Investasi Rp130 T Gara-gara Kebijakan RUU TNI, Adik Kandung Prabowo Bungkam
-
Setelah Pecah Rekor, Harga Emas Antam Tergelincir Hari Ini Kembali ke Rp1,9 Juta/Gram
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
Terkini
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Rejeki untuk Isi Dompet Digitalmu!
-
Sinergi BRI Semarang A Yani dan RS Panti Wilasa, Ambulans Baru untuk Selamatkan Lebih Banyak Nyawa
-
Link Saldo DANA Kaget Hadir Lagi! Klaim Sekarang untuk Awali Hari dengan Semangat!
-
Gambaran Hari Kiamat dalam Surat Yasin Ayat 65, Tangan dan Kaki akan Menjadi Saksi Hidup Manusia
-
Teror Pocong Pedagang Bakso Wonogiri, Bikin Satu Kampung Heboh!