SuaraJawaTengah.id - Puncak arus balik kendaraan di gerbang Tol Kalikangkung Semarang menuju arah Jakarta, diperkirakan terjadi pada Minggu (14/4/2024) malam.
Kepala Pos Terpadu Gerbang Tol Kalikangkung Semarang AKP Sujid Riyanto mengatakan arus kendaraan yang melintas masuk pada hari Minggu diperkirakan melebihi jumlah pada periode Sabtu (13/4/2024).
"Pada Sabtu saat dimulai 'one way' tercatat 64 ribu kendaraan yang melintas ke arah barat," kata dia dilansir dari ANTARA.
Sementara pada Minggu, kata dia, pada pukul 20.00 WIB sudah tercatat 54 ribu kendaraan yang melintas.
Baca Juga: One Way Arus Balik Diberlakukan, Pemprov Jateng Terus Lakukan Pemantauan
Pada Minggu siang, lanjut dia, jumlah kendaraan melintas di gerbang Kalikangkung sempat menembus angka 5.080 kendaraan per jam.
Menurut dia, jumlah kendaraan yang akan kembali ke wilayah barat tersebut diperkirakan masih akan bertambah.
Ia menambahkan hingga Minggu malam masih diberlakukan sistem satu arah di ruas tol dalam Kota Semarang hingga ke gerbang Kalikangkung.
Kendaraan dari arah barat yang akan menuju wilayah Solo atau Yogyakarta, kata dia, telah dialihkan ke jalur arteri.
"Sudah disiapkan petugas untuk mengurai kepadatan di jalur arteri," jelasnya.
Baca Juga: Siap-siap! Polisi Bakal Lakukan Sistem Satu Arah GT Kalikangkung hingga Cikampek pada 13 April 2024
Berita Terkait
-
Bukan KTP Jakarta Tapi Ikut Pilkada, Ridwan Kamil dan Suswono Kena Nyinyir: Undang-undang Apa Ini?
-
Bukan Ajang Eksperimen, Anies Ngaku Gak Asal-asalan Dukung Pramono: Saya Kenal, Tahu Pikiran dan Rekam Jejaknya
-
Ikut Blusukan, Anies Senang Pramono Berkomitmen Mengembalikan Jakarta Plus dan Kota Kolaborasi
-
Bikin Ridwan Kamil Ramai Dikecam Seksis, Ternyata Ini Pandangan Islam soal Janda
-
Dari Janda hingga Nabi: Candaan Ridwan Kamil dan Suswono Disoroti Rocky Gerung
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Wapres Gibran Dukung UMKM dan Pemberdayaan Ekonomi Perempuan di Semarang
-
Dari Tambakmulyo untuk Jateng: Mimpi Sanitasi Layak Menuju SDGs
-
Pengamat Nilai Program Pendidikan Gratis dan Rp300 Juta per RW dari Yoyok-Joss Realistis
-
Perebutan Suara NU: Luthfi-Yasin vs Andika-Hendi, Siapa Lebih Unggul?
-
Wapres Gibran Tinjau Program Makan Bergizi di SMKN 7 Semarang, Siswa Sambut Antusias