SuaraJawaTengah.id - Bagi para Javaphile (Sebutan penggemar kopi dalam bahasa Yunani), ngopi bukan sekedar kegiatan minum biasa. Ada sensasi dan pengalaman menarik di balik setiap minum kopi. Misalnya, aroma dan rasa nikmat yang selalu bikin kangen, madu itu pahit, asam, atau sedikit manis, lidah dimanjakan sama citarasa kopi yang khas. Kedua, efek menggugah semangat dari kafein yang membuat kita siap memulai aktivitas dengan energi yang menggelora.
Bukan cuma itu, budaya ngopi yang sudah mengakar di banyak negara, menjadikan kegiatan ngopi bareng jadi momen berbagi cerita dan bikin kita lebih bonding sama teman-teman. Nah, salah satu destinasi ngopi yang menarik untuk penggemar kopi kunjungi adalah Excelso.Kafe Excelso memiliki suasana cozy untuk jadi destinasi ngopi bareng teman-teman. Kafe ini menjadi pilihan bagi pelanggan setia karena filosofi serve with HEART and give the BEST.
Excelso menawarkan berbagai macam pilihan kopi berkualitas untuk menjawab keinginan para pecinta kopi. Kalosi Toraja, yang dihasilkan dari kebun sendiri di Toraja, menjadi single origin pertama yang ditawarkan. Hingga kini telah menghadirkan berbagai single origin terbaik Indonesia dan dunia, dengan blend khusus untuk para pecinta kopi. Selain itu, kafe Excelso juga menyajikan kudapan lezat yang cocok banget untuk menemani secangkir kopi kalian, lho!
Ngopi di Excelso semakin menarik dengan diskon setiap hari dari BRI. BRI menawarkan nasabah potongan harga makanan atau minuman di Excelso. Ada tiga diskon yang dapat dimanfaatkan yaitu Diskon 30%, Special Payday Diskon 50%, dan Buy 1 Get 1.
Baca Juga: Kembangkan Potensi Wisata Daerah, BRI Menanam Grow & Green Beri Bantuan Transplantasi Terumbu Karang
Syarat & Ketentuan:
1. Diskon 30% Up to Rp250.000
Nikmati diskon hingga 30% dengan maksimal Rp250.000 untuk minimal pembelian Rp300.000 dengan menggunakan Debit BRI Jenis Mastercard dan seluruh Kartu Kredit BRI, kecuali Corporate Card. Promo ini hanya berlaku untuk satu kali transaksi per hari per customer di seluruh outlet Excelso, mulai dari tanggal 1 Juni hingga 31 Desember 2024, khusus hari Senin sampai Jumat.
2. Buy One Get One Khusus Pengguna BRImo
Promo Buy 1 Get 1 untuk semua jenis minuman tanpa minimal pembelian! Promo ini khusus untuk pengguna QRIS di BRImo, berlaku 1 transaksi per hari per customer di seluruh outlet Excelso, setiap hari Sabtu dan Minggu, mulai dari 1 Juni hingga 31 Desember 2024.
Baca Juga: Sebanyak 33 Analis Kompak Rekomendasikan Beli Saham BBRI
3. Special Payday Up to 50%
Jangan lewatkan promo Special Payday! Dapatkan diskon 50% hingga Rp250.000 dengan minimal pembelian Rp300.000 menggunakan Debit BRI jenis Mastercard dan seluruh Kartu Kredit BRI, kecuali Corporate Card. Promo ini berlaku 1 transaksi per hari per customer di seluruh outlet Excelso, setiap tanggal 25 pada bulan Juni hingga Desember 2024.
Jadi, sudah siap buat ngopi sambil dapet promo-promo spesial dari BRI?
Untuk kemudahan transaksi download dan gunakan BRImo yang mudah dan serba bisa. Pastikan juga kamu sudah punya rekening Tabungan BRI ya. Kalau kamu belum punya, yuk buka rekening Tabungan BRI via BRImo sekarang karena Tabungan BRI Pas Buatmu!
Pakai terus Debit BRI, Kartu Kredit BRI, dan QRIS di BRImo untuk transaksi di EDC BRI untuk rasakan transaksi yang lebih satset, paperless, dan cashless.
Berita Terkait
-
Promo JSM Alfamart dan Indomaret Minggu Ini, Jangan Sampai Kelewatan!
-
Transaksi Pakai QRIS & Kartu Kredit BRI, Dapat Cashback Langsung!
-
Promo Streaming BRI: Nonton Drakor Sepuasnya Dapat Cashback!
-
Makan Enak di Paris Baguette Lebih Hemat! Promo Spesial untuk Nasabah BRI
-
Buka RDN Investasi BRI via BRImo, Langsung Dapat Cashback!
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
Terkini
-
Waspada Leptospirosis! RSUD Cepu Ingatkan Potensi Wabah di Musim Hujan
-
Sritex Pailit, DPR Kebut Dua UU Lindungi Industri Tekstil dan Pekerja
-
Sahabat-AI: Indonesia Luncurkan Model AI Canggih Berbahasa Indonesia!
-
Tindak Lanjut Debat ke-2, Cagub Ahmad Luthfi Realisasikan Jamban Gratis untuk Warga
-
BMKG Peringatkan Potensi Cuaca Ekstrem di Jawa Tengah pada 14-16 November 2024