Komplek Klenteng Sam Poo Kong Terbakar, Begini Kondisinya

Terdengar pula suara sirine mobil pemadam kebakaran di area tersebut

Ronald Seger Prabowo
Senin, 17 Mei 2021 | 10:25 WIB
Komplek Klenteng Sam Poo Kong Terbakar, Begini Kondisinya
Klenteng Sam Po Kong, Semarang terbakar. [AyoSemarang.com/Ist]

SuaraJawaTengah.id - Kebakaran melanda komplek Klenteng Sam Poo Kong, Semarang, Senin (17/5/2021), sekitar pukul 09.00 WIB.

Dilansir AyoSemarang.com--jaringan Suara.com, kabar kebakaran itu cepat menyebar di sejumlah media sosial. Dari informsi yang dihimpun melalui video yang beredar di media sosial, asap hitam mengepul dari kompleks tersebut.

Terdengar pula suara sirine mobil pemadam kebakaran di area tersebut. Masyarakat yang melintas juga sempat berhenti di depan lokasi.

Kebarakan terjadi di salah satu gedung tempat pemujaan dewa yang berada di sebelah barat patung raksasa Laksamana Ceng (Zenghe Admiral).

Baca Juga:BMKG Prediksi Hujan Masih Mengguyur di Beberapa Wilayah, Termasuk Semarang

Klenteng Agung Sam Poo Kong yang terletak di Jalan Simongan No 129, Kota Semarang menjadi salah satu wisata andalan Kota Lunpia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak