Ganjar Cek Proyek Tol Semarang-Demak Seksi II, Ini Target Pengerjaannya

Jalan Tol Semarang-Demak sangat dinanti masyarakat, selain untuk memecah kemacetan, jalan tersebut juga untuk mencegah terjadinya abrasi

Budi Arista Romadhoni
Jum'at, 26 November 2021 | 17:27 WIB
Ganjar Cek Proyek Tol Semarang-Demak Seksi II, Ini Target Pengerjaannya
Gubernur Ganjar Pranowo melakukan sidak Proyek Tol Semarang-Demak. [Dok Pemprov Jateng]

Ganjar mengucapkan terimakasih pada semua pihak yang telah mendukung suksesnya proyek itu. Ucapan terimakasih ia sampaikan secara khusus pada masyarakat Demak dan Semarang.

"Saya ucapkan terimakasih pada masyarakat yang telah berkorban demikian banyak dari hartanya, diberikan ke negara untuk kemudian bisa dimanfaatkan untuk masyarakat lainnya," pungkasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak