Jangan Panik! Ini yang Harus Dilakukan Saat Salah Mengisi BBM ke Mobil

Kesalahan mengisi BBM bisa terjadi, meski sudah dilengkapi tanda yang jelas. Ada berbagai faktor, seperti terburu-buru atau tidak memperhatikan secara seksama

Budi Arista Romadhoni
Jum'at, 15 April 2022 | 11:00 WIB
Jangan Panik! Ini yang Harus Dilakukan Saat Salah Mengisi BBM ke Mobil
Ilustrasi petugas SPBU melayani pembeli. Salah mengisi bbm bisa terjadi, meski sudah dilengkapi tanda yang jelas. Ada berbagai faktor, seperti terburu-buru atau tidak memperhatikan secara seksama [Suara.com/Kurniawan Mas'ud]

Nantinya tim ERA akan mengirimkan towing car untuk membawa mobil ke bengkel Auto2000 terdekat.

Jika mesin mobil sudah terlanjur dinyalakan, segera matikan dan menepi ke tempat yang aman.
Membiarkan mobil berlari dalam kecepatan tinggi akan mengakibatkan komponen mesin macet dan jebol.

Kurangi kecepatan, melajulah dengan putaran mesin serendah mungkin, dan segera cari lokasi aman untuk berhenti. Meskipun mesin masih sanggup berputar, tapi komponen di dalamnya berpotensi rusak.

"Jangan pernah menyalakan mesin andai salah isi bahan bakar, segera hubungi layanan ERA supaya dapat segera ditangani oleh bengkel Auto2000,” ujar Customer Satisfaction Development & Marketing Communication Auto2000 Cahaya Fitri Tantriani.
[ANTARA]

Baca Juga:Mulai Memanas, Mahasiswa di Medan Desak Gubernur dan DPRD Sumut Keluar Temui Massa: Uraa!

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak