Adik Sepupu Gus Baha Menangkan Pilkades Tanpa Politik Uang, Warga: Duit Ora Payu

Beredar unggahan video adik sepupu Gus Baha, Muhammad Umar Faruq diarak warga saat berhasil memenangkan pilkades viral di media sosial

Budi Arista Romadhoni
Selasa, 04 Oktober 2022 | 07:50 WIB
Adik Sepupu Gus Baha Menangkan Pilkades Tanpa Politik Uang, Warga: Duit Ora Payu
Tangkapan layar video adik sepupu Gus Baha, Muhammad Umar Faruq diarak warga saat berhasil memenangkan pilkades viral di media sosial. [TikTok]

SuaraJawaTengah.id - Beredar unggahan video adik sepupu Gus Baha, Muhammad Umar Faruq diarak warga saat berhasil memenangkan pilkades viral di media sosial.

Momen menarik itu berhasil terekam dalam sebuah unggahan video singkat di akun TikTok @umrohromlinusantara99.

"Teriakan warga duit ora payu warnai kemenangan adik sepupu Gus Baha dalam pilkades di Desa Narukan," tulis narasi dalam video tersebut dikutip pada Selasa (4/10/2022).

Dalam video singkat itu menayangkan Muhammad Umar Faruq yang mengenakan kemeja putih tengah diarak warga pasca sukses memenangkan pilkades.

Baca Juga:Allah yang Menghidupkan dan Mematikan, Gus Baha: Kita Tidak Bisa Memilih

Sepanjang jalan para warga terlihat bahagia dan ramai-ramai berteriak "duit ora payu, duit ora payu".

Rupanya alasan warga berteriak seperti itu lantaran Muhammad Umar Faruq memenangkan pilkades di Desa Narukan, Kecamatan Kragan, Kabupaten Rembang tanpa sentuhan politik warga.

Bahkan ia berhasil menang telak dari lawannya Hanik Setiyawati notabene merupakan kades pertahana.

Unggahan video itu sontak saja langsung diserbu dengan beragam tanggapan warganet di kolom komentar.

"Masyarakat yang cerdas, mantap," ucap akun @user5555**.

Baca Juga:Walau Hiburan Ketoprak dan Biduan, Tetap Penuhi Undangan Pernikahan, Gus Baha: Kebenaran Tidak Boleh Ditinggalkan

"Alhamdulillah masyarakat mulai ngerti," kata akun @neter**.

Berita Terkait

Desa Cilela Kecamatan Bayongbong melaksanakan pemilihan kepala desa pergantian antar waktu (PAW). Dari hasil pemilihan tersebut, Dayat terpilih menjadi kepala desa, karena perolehan suaranya mengalahkan dua rivalnya.

garut | 21:35 WIB

Menolak hasil pemilihan Kepala Desa Serentak, ratusan warga Desa Sukasono Garut unjuk rasa di Kantor Kecamatan Sukawening. Mereka menuding ada kecurangan dalam proses pemilihan kepala desa mereka.

garut | 21:07 WIB

Sebagai salah satu calon kepala desa termuda, Dani memiliki visi dan misi yang komprehensif untuk kemajuan wilayah yang ia pimpin.

purwasuka | 13:43 WIB

49 desa di Kebumen bakal menggelar Pilkades. Pemkab gelontorkan dana Rp 1,2 miliar.

purwokerto | 23:25 WIB

"Dalam menjaga adab tersebut bisa meniru atau mencontoh sosok ulama seperti Gus Mus dan Gus Baha," kata Ganjar.

news | 22:31 WIB

News

Terkini

Bank Mandiri memiliki berbagai produk perbankan yang bisa digunakan untuk bertransaksi di kawasan Damai Indah Golf PIK Course.

News | 19:00 WIB

Calon presiden PDI Perjuangan, Ganjar Pranowo meyakini bahwa Indonesia akan menjadi negara dengan ekonomi terkuat di dunia

News | 14:56 WIB

PT Semen Gresik sukses menjalin kerjasama dengan Departemen Ekonomika dan Bisnis Sekolah Vokasi (DEB SV) Universitas Gadjah Mada (UGM)

News | 14:43 WIB

Dalam rangka mendukung komunitas vespa, Regional Jawa Bagian Tengah PT Pertamina Patra Niaga hadir dalam kegiatan konvoi komunitas vespa bertajuk MyPertamina Solo Mods Mayday

News | 08:43 WIB

Pasangan suami istri penjual ikan asin asal Banjarnegara akan berangkat Haji tahun ini, puluhan tahun mereka menabung dari hasil jualan ikan asin

News | 15:09 WIB

Kota Lama kini menjadi kawasan cagar budaya. Bangunan tua peninggalan Belanda tersebut pun menjadi lokasi favorit para wisatawan saat berkunjung ke Kota Semarang

News | 13:29 WIB

Lima calon haji dari daerah Embarkasi Solo tidak bisa berangkat ke Tanah Suci bersama kloternya karena sakit dan membutuhkan perawatan di rumah sakit

News | 13:22 WIB

PT Semen Gresik dan Universitas Gadjah Mada (UGM) menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dalam rangka mengukuhkan kerjasama di bidang Pendidikan

News | 16:25 WIB

PPIH Embarkasi Solo telah memulangkan satu calon haji asal Kabupaten Demak, Jawa Tengah

News | 10:45 WIB

Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Tengah (Jateng) Heri Pudyatmoko mengajak masyarakat melakukan deteksi dini untuk mencegah dan mengendalikan penyakit tidak menular (PTM).

News | 08:23 WIB

Satu jenazah korban kejahatan Slamet Tohari atau Dukun Slamet di Banjarnegara kembali teridentifikasi

News | 20:24 WIB

Warga dibikin geger lantaran seorang laki-laki ditemukan tergeletak berlumuran darahdi jalan menuju kebun, Punggelan, Banjarnegara

News | 20:06 WIB

Wakil Ketua DPRD Jateng, Heri Pudyatmoko, menyebut langkah pemberdayaan masyarakat lewat pengembangan sektor pertanian adalah hal yang sangat menjanjikan

News | 10:56 WIB

Para petani di Kabupaten Semarang bersiap menghadapi fenomena El Nino yang diperkirakan bakal melanda wilayah Provinsi Jawa Tengah.

News | 15:58 WIB

AKSARA Research and Consulting menggelar survey persepsi publik menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kota Semarang pada 5-15 Mei 2023, ini penilaian dari pakar politik

News | 13:35 WIB
Tampilkan lebih banyak