Duh! PSIS Semarang Tak Perpanjang Kontrak Oktafianus Fernando

PSIS Semarang melepas winger Oktafianus Fernando yang kontraknya juga habis setelah Liga 1 musim kemarin selesai

Budi Arista Romadhoni
Rabu, 03 Mei 2023 | 18:49 WIB
Duh! PSIS Semarang Tak Perpanjang Kontrak Oktafianus Fernando
PSIS Semarang Oktafianus Fernando yang kontraknya juga habis setelah Liga 1 musim kemarin selesai. [Dok PSIS]

SuaraJawaTengah.id - PSIS Semarang kembali melepas pemainnya jelang kompetisi Liga 1 musim depan. Hal itu berdasarkan hasil evaluasi dari manajemen dan tim pelatih. 

Kali ini Laskar Mahesa Jenar melepas winger Oktafianus Fernando yang kontraknya juga habis setelah Liga 1 musim kemarin selesai.

“Hari ini kami umumkan bahwa Ofan (red-sapaan Oktafianus) kami lepas. Kontrak Ofan telah habis dan kami persilakan untuk mencari klub baru. Terima kasih untuk pengabdian Ofan selama satu musim membela PSIS. Semoga sukses di klub barunya dan selalu diberi kesehatan,” tutur CEO PSIS, Yoyok Sukawi pada Rabu (3/5/2023).

Oktafianus sendiri selama membela PSIS melakoni 23 pertandingan dan di awal pramusim saat Piala Presiden, mantan pemain Persebaya ini sempat mencatatkan satu goal.

Baca Juga:PSIS Semarang Akan Resmikan Gelandang Southampton? Teman Bek Persib Bandung Daisuke Sato

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak