SuaraJawaTengah.id - Kakek MH berusia 68 tahun warga Desa Karangsari, Kebumen, Jawa Tengah, harus berurusan dengan hukum lantaran diduga mencabuli anak laki-laki berusia 14 tahun.
Kapolres Kebumen Ajun Komisaris Besar Rudy Cahya Kurniawan mengatakan, aksi cabul kakek yang masih membujang itu dilakukan sejak bulan Januari 2020.
Unit Reskrim Polsek Kebumen menangkap MH pada Jumat (1/5/2020) sekitar pukul 16.00 WIB lalu di rumahnya. Rudy mengungkapkan modus tersangka sehingga korban berhasil dicabuli.
"Tersaangka meyakinkan korban, bahwa tersangka adalah orang baik dan bisa mendoakan korban menjadi anak yang saleh. Saat mendoakan itu, perbuatan asusila dilakukan kepada korban," jelas Rudy saat konferensi pers, Sabtu (16/5/2020).
Baca Juga: Mayat Wanita dalam Kardus, Elvina Dibunuh 2 Napi Cabul Program Asimilasi
Tersangka melakukan aksi bejat itu di dalam rumahnya. Ia memanggil korban yang sering terlihat bermain di depan rumahnya untuk masuk ke rumahnya.
Setelah melecehkan korban, tersangka memberi korban uang agar tidak menceritakan perbuatan itu kepada siapa pun.
Akibat perbuatannya, tersangka dijerat dengan Pasal 292 KUH Pidana. Ancaman hukumannya paling lama 5 tahun kurungan penjara.
Polisi akan mengecek kondisi psikologis tersangka. Polisi akan mengundang psikiater untuk mengecek kejiwaan tersangka.
Kontributor : Khoirul
Baca Juga: Cuit Postingan Cabul, Akun Twitter Giannis Di-Hack
Berita Terkait
-
Viral Cabuli Anak Berkebutuhan Khusus, Kakek di Kemayoran Dicokok Polisi di Pos RW
-
Cerita Leroy Resodihardjo, Pemain Kebumen di Klub Thom Haye
-
Thom Haye Ikuti Jejak Pemain 'Wonge Dewek' Bela Almere City, Siapa Dia?
-
Oknum Ormas Ngamuk, Ancam Usir Wali Murid yang Laporkan Pungli di SD Negeri Petanahan
-
Ini Dia Tampang Penjual Video Porno Anak Kebumen, Punya Ratusan Pelanggan
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Wapres Gibran Dukung UMKM dan Pemberdayaan Ekonomi Perempuan di Semarang
-
Dari Tambakmulyo untuk Jateng: Mimpi Sanitasi Layak Menuju SDGs
-
Pengamat Nilai Program Pendidikan Gratis dan Rp300 Juta per RW dari Yoyok-Joss Realistis
-
Perebutan Suara NU: Luthfi-Yasin vs Andika-Hendi, Siapa Lebih Unggul?
-
Wapres Gibran Tinjau Program Makan Bergizi di SMKN 7 Semarang, Siswa Sambut Antusias