Scroll untuk membaca artikel
Pebriansyah Ariefana
Rabu, 03 Juni 2020 | 12:21 WIB
Kawasan Wisata Baturraden. (Suara.com/Anang)

"Nanti harus ada surat pernyataan dengan pengelola, intinya bertanggungjawab atas kesanggupan protokol kesehatan. Intinya jangan sampai wisata jadi klaster baru," pungkasnya.

Hingga saat ini jumlah pekerja yang bekerja di kawasan wisata Baturraden sekitar 100 orang. Selama massa penutupan mereka hanya melakukan perawatan agar kawasan wisata tidak kumuh dan tetap terawat.

Kontributor : Anang Firmansyah

Baca Juga: Pantai di Jakarta Akan Dibuka, Pemprov: Risiko Penularan Corona Lebih Kecil

Load More