SuaraJawaTengah.id - Unggahan salah satu warganet di media sosial menyampaikan informasi kepada Bupati Klaten, Sri Mulyani terkait adanya jalan raya yang disinyalir berada di wilayah Desa Sidorejo, Kemalang, Klaten.
Dalam rekaman video yang diunggah oleh akun Twitter @SukimanMerapi tersebut, menunjukkan jalanan setempat yang rusak parah. Bahkan, bisa dianggap, jalanan tersebut sangat tidak layak dilalui kendaraan karena kerusakannya yang sangat parah.
Si pengunggah tersebut juga me-mention akun twitter bupati Klaten, Sri Mulyani agar mau memeriksa daerah terkait. Jalan tersebut didominasi kerikil dan pasir.
Pengunggah juga menyebutkan, lokasi jalan tersebut tidak jauh dari Balai Desa Sidorejo, yang berada di dalam wilayah Kabupaten Klaten.
"Tadi Ibu @YaniSunarno maunya warga di ajak kesini, tinggal dikit lagi lho dari Balai Desa Sidorejo. @jalinmerapi
@pemkab_klaten," tulis pengunggah.
Melalui video rekaman tersebut, ia menunjukkan jalan yang dilalui truk angkutan yang sampai kesulitan lantaran jalur yang sangat sulit.
Unggahannya ini mendapatkan berbagai respon dari warganet di media sosial. Sebagian besar mereka mendukung agar bupati Klaten mau memeriksa daerah tersebut.
Beberapa dari netizen juga berkelakar hingga menyebut jalanan tersebut merupakan jalur offroad bertaraf nasional.
"baru tau klo kemalang ada area offroad kelas nasional pak," ujar @jembarutama27.
Baca Juga: Nemu Bungkus Makanan Kotor, Warganet Takjub dengan Isinya
Berita Terkait
-
Kena PHK, Warga Klaten Ajak Istri dan Bawa Balitanya Curi Motor
-
Heboh Lapangan Sepak Bola di Teloyo Klaten Punya Motif Mirip di Eropa
-
Perkiraan Biaya Perawatan Pasien COVID-19 di Klaten Capai Setengah Milyar
-
Sikat Belasan Juta, Maling Spesialis SPBU Asal Klaten Ditangkap di Sleman
-
Best 5 Oto: Bupati Klaten Sri Mulyani Motoran, Bill Gates Bikin Game Balap
Terpopuler
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- 9 HP Redmi RAM 8 GB Harga Rp1 Jutaan, Lancar Jaya Dipakai Multitasking
- Semurah Xpander Sekencang Pajero, Huawei-Wuling Rilis SUV Hybrid 'Huajing S'
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
- 5 Lem Sepatu Kuat Mulai Rp 3 Ribuan: Terbaik untuk Sneakers dan Bahan Kulit
Pilihan
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
Terkini
-
Bagian dari Danantara, BRI Turut Memberikan Dukungan Nyata dalam Pembangunan Rumah Hunian di Aceh
-
5 Mobil Bekas Seharga Motor yang Layak Dibeli, Cuma Rp17 Juta!
-
Waspada! Semarang dan Jawa Tengah Diprediksi Dilanda Hujan Lebat Disertai Petir Hari Ini
-
Transformasi Berkelanjutan, BRI Catat Kinerja Gemilang dan Dukung Program Prioritas Nasional 2025
-
Revolusi Anti-Rob: Jateng Gunakan Pompa Tenaga Surya, Hemat Biaya Operasional hingga Jutaan Rupiah