Scroll untuk membaca artikel
Budi Arista Romadhoni
Kamis, 08 Oktober 2020 | 16:56 WIB
Gubernur Jateng, Ganjar Pranowo temui para pendemo yang diamankan Polrestabes Semarang. (Humas Pemprov Jateng)

Terkait aksi demonstrasi penolakan RUU Cipta Kerja, Ganjar mengatakan, bahwa pihaknya tidak melarang adanya aksi demonstrasi. Pihaknya bahkan mengizinkan digelarnya aksi demo, tapi di perusahaan masing-masing.

"Sudah dilakukan itu, kita izinkan mereka demo di perusahannya masing-masing, setelah itu kembali bekerja. Hari ini juga ada dua yang demo, kami izinkan demo di tempat masing-masing," pungkasnya.

Load More