
SuaraJawaTengah.id - Sebuah video yang menunjukkan seorang pemuda di Kabupaten Tegal memaki-memaki polisi saat ditegur karena tidak memakai masker viral di media sosial. Pemuda itu menyebut virus corona adalah buatan China.
Video tersebut kali pertama diunggah akun Facebook Spot harian film pada Selasa (20/10/2020) sekitar pukul 03.00 WIB. Video itu diberi judul "Viral Pemuda Tegal Memaki2 Pak Polisi Gara Gara Di Tegur Karna Tidak Memakai Masker".
Dalam video berdurasi 30 detik itu tampak seorang pemuda marah-marah kepada seorang polisi di sebuah tempat keramaian menggunakan bahasa Tegal. Sementara sang polisi terlihat sabar menghadapi amarah pemuda itu.
"Sampeyan tak takoni malah balik takon. Nyong takon ya dijawab! (Anda tak tanya malah balik tanya. Saya tanya ya dijawab!)," kata pemuda dalam video sembari menunjuk-nunjuk ke arah polisi yang berdiri di hadapannya.
Baca Juga: Traktir Nasi Kuning, Sedihnya Orang Ini Ditolak Karena Temannya Minta Pizza
"Ya gimana gimana?" jawab polisi yang mengenakkan seragam Satuan Lalu Lintas tersebut.
"Sampeyan ngerti jawabane ora? Dong ora ngerti ya uwis. Kiye tak jelasna. Jawabane yen korona kuwe sing gawe China, saiki vaksine bae ning China. Papat. Kuwe permainan. Politik kuwe. Paham ora? (Anda tahu jawabannya tidak? Kalau tidak tahu ya sudah. Ini saya jelaskan. Jawabannya kalau virus corona itu yang buat China, sekarang vaksinnya saja di China. Empat. Itu permianan. Politik itu. Paham tidak?)," timpal pemuda itu dengan nada tinggi sembari mengucapkan kata makian.
Melihat video bisa klik DI SINI
Dilihat Suara.com Selasa sekitar pukul 12.30 WIB, video itu sudah ditonton 4.600 kali. Terdapat empat warganet yang menuliskan komentar dalam unggahan itu, salah satunya akun Warsidi Idi.
"Karena tekanan ekonomi yg makin sulit mereka jadi khilaf," tulisnya.
Baca Juga: Demo Besar Setahun Jokowi, Polda: Jika Ambulans Ada Kamuflase, Kami Tindak!
Terdapat juga warganet yang mengomentari tangisan si pemuda saat sedang marah-marah ke polisi.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Viral! Ibu-ibu Santai Ngucek Baju di Kolam Saat Pembaptisan, Jemuran Lebih Penting!
-
Viral Sopir Angkot Rayakan Wisuda Anak dengan Cara Tak Biasa, Pesan Pilu Jadi Sorotan
-
Tergiur Duit Sogokan, Begini Nasib 3 Polisi di Samarinda Bebaskan Tahanan Nyabu di Penjara
-
Nenek di Malang Curhat Pedas ke Wanita Bule soal Indonesia, Isinya Bikin Merinding!
-
Viral Curhatan Polos Bocah SD ke Prabowo Soal Jalan Rusak Berlumpur: Kapan Jalan Dibangun, Pak?
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Segera Klaim Link Saldo DANA Kaget Ini! Rezeki Digital Buat Isi Dompet Tanpa Harus Ngutang
-
Kisah Pesugihan Kepala Desa di Jawa Tengah, Endingnya Menyeramkan!
-
Menjaga Nafas Alam: Gunung Slamet Diusulkan Jadi Taman Nasional Demi Ketahanan Air dan Pangan
-
Ramalan Weton Jumat Pahing dalam Primbon Jawa
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Tambahan Cuan Digital Buat Beli Ngopi dan Top Up Game!