
SuaraJawaTengah.id - Pendaftaran ajang pencarian bakat 'Bintang Suara' akan dibuka 20 Desember ini. Ajang tersebut mencari penyanyi dangdut berbakat secara virtual.
Tidak hanya penyanyi terkenal yang mendukung, rupanya Wakil Wali Kota Bogor Dedie A Rachim juga ikut memberikan dukungan pada ajang pencarian bakat Bintang Suara.
Ia mengaku, ajang ini memberikan kesempatan bagi warga, khususnya Kota Bogor yang memiliki bakat dalam tarik suara.
"Ini sangat baik, bisa memberikan kesempatan bagi masyarakat yang mempunyai bakat dalam tarik suara. Tentu ini sangat baik sekali," katanya.
Baca Juga: Gubernur Sulsel Ajak Warga Ikut Bintang Suara
Ia mengajak kepada warga untuk mengikuti ajang pencarian bakat yang akan dibuka pendaftarannya pada 20 Desember 2020.
"Saya Dedie A Rachim, Wakil Wali Kota Bogor mengajak kepada masyarakat Kota Bogor, untuk ikut serta dalam ajang pencarian bakat dari Bintang Suara," ajaknya.
Adapun persyaratan yang harus disiapkan calon peserta Bintang Suara, yakni:
1. Mengisi data pribadi lengkap
2. Mengirimkan foto close up dan full badan
3. Mengirimkan sampel vokal dalam bentuk WAV, MOV, WMA, MP3, MP4, dll (durasi maksimal 60 detik)
Syarat tersebut wajib diisi dalam form yang ada di Suara.com yang link pendaftaran. Penyelenggara menjamin kerahasiaan data calon peserta yang ingin ikut ajang kali ini.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca BMKG Hari Ini: Depok Hujan Petir, Kota Bogor Hujan Ringan
Selain itu, calon peserta juga wajib memperhatikan persyaratan untuk mengikuti ajang Bintang Suara yang meliputi:
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Minta Jatah THR dari APBD, Petinggi RSUD Kota Bogor Diskakmat Anggota DPRD: Tindakan Tak Etis!
-
Polisi Tangkap Anak Bos Rental Mobil, Pelaku Pembunuhan Satpam di Bogor
-
Ada Oknum Komisioner KPU Kota Bogor Langgar Kode Etik, Terima Uang dari Salah Satu Paslon, Ini Kata Bawaslu
-
Turis Jepang Kapok Berkunjung ke Kota Bogor Gegara Pengamen Marah-marah di Angkot
-
Ajak Masyarakat datang ke TPS 27 November, Habib Nabil Bicara Nasib Masa Depan Bogor
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- Rekomendasi Mobil Suzuki Bekas Rp100 Jutaan: Ini Pilihan Terbaik dengan Spesifikasi dan Pajak Ringan
- Kapan Jadwal Pemutihan Pajak Kendaraan Jakarta 2025? Cek Jadwal dan Syaratnya
- Pemprov Kalbar Luncurkan Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor, Ini Syarat dan Ketentuannya
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi Pelembap untuk Remaja, Aman dengan Harga Terjangkau
-
Harga Emas Antam Berbalik Meroket Jadi Rp1.986.000/Gram Hari Ini
-
5 Pilihan Sunscreen untuk Kulit Berminyak, Aman Tak Menyumbat Pori-pori
-
Jadi Tersangka Pemalsuan Dokumen, Pengacara Ini Batal Ikut Gugat Ijazah Jokowi
Terkini
-
Segera Klaim Link Saldo DANA Kaget Ini! Rezeki Digital Buat Isi Dompet Tanpa Harus Ngutang
-
Kisah Pesugihan Kepala Desa di Jawa Tengah, Endingnya Menyeramkan!
-
Menjaga Nafas Alam: Gunung Slamet Diusulkan Jadi Taman Nasional Demi Ketahanan Air dan Pangan
-
Ramalan Weton Jumat Pahing dalam Primbon Jawa
-
Link Saldo DANA Kaget Hari Ini: Tambahan Cuan Digital Buat Beli Ngopi dan Top Up Game!