SuaraJawaTengah.id - Tak lama setelah pengakuan artis Gisella Anastasia dan penetapannya sebagai tersangka, media sosial diramaikan berbagai meme. Salah satunya adalah foto bagian belakang bak truk bergambar wajah Gisel, lengkap dengan beberapa baris tulisan menggelitik yang jadi sorotan publik.
Penampakan quote atau kutipan anti-mainstream di bak belakang truk itu antara lain diunggah oleh akun Twitter @dwisetiawanri.
Dalam unggahan itu, tampak bagian belakang bak truk dengan nomor polisi H 1523 IL yang memasang lukisan wajah Gisel. Di sampingnya tertulis sebuah quote yang cukup menggelitik.
"Gunakan waktumu sebaik mungkin karena 1 detik dalam hidupmu itu berharga apalagi 19 detik," demikian quote di belakang truk itu seperti dikutip Suara.com, Selasa (29/12/2020).
Quote pada belakang truk tersebut menyindir video syur 19 detik yang sempat menghebohkan publik.
Dalam video berdurasi singkat tersebut menampilkan Gisel bersama seorang pria sedang melakukan aktivitas seksual.
Penampakan quote tentang Gisel di belakang truk itu langsung viral di media sosial.
Beragam kocak dari warganet langsung membanjiri kolom komentar akun tersebut.
"Kreatif banget wkwk Mama Gisel 19 detikmu berharga," kata @jsscookie_.
Baca Juga: Gisel dan Nobu Kedapatan Terlibat Interaksi Setahun Usai Buat Video Syur
"Bak belakang truk sekarang mengikuti zaman, gokil sih," ucap @rianrip.
"Ngakak," ucap @itnaz_sukarno.
"Belakang truk mulai berkata-kata," ujar @rzkichan.
GA dan MYD Jadi Tersangka
GA mengaku sebagai pemeran dalam video syur yang beredar di media sosial beberapa waktu lalu.
Atas dasar pengakuan GA, kepolisian menetapkan GA sebagai tersangka dengan ancaman hukuman 12 tahun penjara.
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- 27 Kode Redeem FC Mobile 15 Januari 2026, Gaet Rudi Voller Pemain OVR 115
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
7 Fakta Hasil Visum Syafiq Ali, Ungkap Perkiraan Waktu Kematian dan Kondisi Luka
-
Gebrakan Awal 2026: Ribuan Talenta Sepak Bola Putri Unjuk Gigi di MLSC Semarang
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng
-
Tutorial Cara Menggunakan Aplikasi Cek Bansos Resmi Pemerintah
-
Kenapa Snaptik Populer sebagai TikTok Downloader? Ini Alasannya