SuaraJawaTengah.id - Platform mikroblog Twitter mengumumkan langkah yang mereka tempuh untuk mengatasi cuitan Presiden Amerika Serikat Donald Trump yang melanggar kebijakan mereka, termasuk mengunci akun tersebut.
"Hal ini berarti akun @realDonaldTrump akan dikunci selama 12 jam setelah cuitan-cuitan ini dihapus. Jika cuitan tidak dihapus, akun akan tetap terkunci," kata @TwitterSafety.
Akun @realDonaldTrump merupakan akun pribadi, berbeda dengan akun Presiden AS @POTUS. Trump pun tetap aktif mencuit di akun pribadinya itu.
Twitter menghapus tiga cuitan di akun tersebut. Menurut Twitter akun @realDonaldTrump secara berulang melanggar Kebijakan Integritas Sipil mereka, setelah kerusuhan di Washington D.C.
Baca Juga: Kisah Orang-orang yang Masih Percaya Trump Menang Pilpres
Bahkan, melalui @TwitterSafety, platform mikroblog ini juga menyebutkan akun @realDonaldTrump akan ditangguhkan secara permanen jika melanggar aturan lagi.
Ttiga cuitan di akun @realDonaldTrump kini sudah tidak ada lagi.
Salah satu cuitan Presiden Trump yang dinilai bermasalah adalah video berisi responnya terhadap kericuhan di Washington, bahwa hasil Pemilu Presiden AS 2020 adalah hasil kecurangan, dikutip dari laman The Verge. [Antara]
Berita Terkait
-
Iran Bantah Rencana Bunuh Trump, Kirim Pesan Rahasia ke Biden
-
Picu Kontroversi: Trump Abaikan FBI, Pilih Perusahaan Swasta untuk Periksa Calon Menteri
-
Hamas Siap Gencatan Senjata, Desak Trump Tekan Israel!
-
Donald Trump Janji Perkuat Militer AS dan Akhiri Perang Ukraina-Rusia
-
Dari Rival Jadi Sahabat? Momen "Mesra" Biden-Trump di Video AI Bikin Ngakak
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Dukungan Jokowi dan Prabowo Tak Mampu Dongkrak Elektabilitas Luthfi-Yasin? Ini Hasil Survei SMRC
-
Semarang Diperkirakan Hujan Ringan, Warga Diminta Tetap Waspada
-
Pentingnya Sanitasi Dasar untuk Kesejahteraan Warga Jawa Tengah
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Purwokerto: Trik Manfaatkan AI Untuk Sumber Pendapatan Baru
-
Produktivitas Sumur Tua Melejit, BUMD Blora Hasilkan 410.000 Liter Minyak!