SuaraJawaTengah.id - Baru-baru ini, sebuah paket mengegerkan para kurir pengantar lantaran berisi sebuah reptil hidup.
Reptil jenis king cobra itu berhasil meloloskan diri dari wadah pembungkusnya hingga membahayakan sang kurir.
Unggahan soal paket berisi ular itu mulanya diunggah oleh seorang pengguna Facebook kemudian dibagikan ulang oleh akun Instagram @lambe_turah.
Dalam unggahan itu, tampak seekor ular yang diduga berjenis king kobra meliuk-liuk di antara paket-paket lain di dalam mobil pengangkut.
Ular tersebut berhasil meloloskan diri dari wadah pembungkus paket.
Diduga, si pengirim paket tak membungkus reptil tersebut dengan aman sehingga bisa melepaskan diri dan membahayakan para kurir.
Paket yang dikirim dari Semarang ke Surabaya itu pun lantas viral di sosial media. Warganet ramai-ramai mempertanyakan keseriusan si pengirim paket membungkus paket berisi reptil hidup tersebut.
"Tolong dong yang kenal sama pengirim, dia dikasih wejangan sebanyak-banyaknya gimana cara kirim yang aman, apalagi hewan berbisa tinggi pula yang dikirim," pesan seorang pengguna Facebook.
"Kebangetan banget itu sih," tulis @nadiaa*****.
Baca Juga: Mirip Petugas Kurir, Pemuda Ini Kerjai Ibunya: Kok Pakai Seragam JN* Bang?
"Sampai sekarang enggak paham. Bukannya setiap ekspedisi itu enggak bisa ya kirim hewan hidup? Setahu saya enggak bisa," komentar @skyloo*****.
"Ngirim jalur akhirat ini mah, nyampe kaga mati iya," tulis @saput****.
Berita Terkait
-
Mirip Petugas Kurir, Pemuda Ini Kerjai Ibunya: Kok Pakai Seragam JN* Bang?
-
Ngeri! Kirim Ular King Cobra Lewat Ekspedisi, Kurir Nyaris Terpatok
-
Bukan Motor atau Mobil, Kurir Ini Antarkan Paket Pakai Hal yang Tak Terduga
-
Aksi Kurir Antarkan Paket Bikin Heboh, Tak Pakai Motor dan Mobil Tapi...
-
COD Jakarta-Manado Tak Direspons Pembeli, Penjual Ini Kasihan pada Kurir
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
Bukan Sekadar Bantuan, BRI Ungkap Strategi Jitu Perkuat Ekonomi Desa Lewat Program Desa BRILiaN
-
KPK Geledah Rumah Dinas dan Kantor Bupati Pati Sudewo, Kasus Korupsi Makin Terkuak!
-
Banjir Landa Pantura Pati-Juwana: Hindari Kemacetan dengan Jalur Alternatif Ini!
-
Waspada! Semarang Diguyur Hujan Seharian, BMKG Prediksi Dampak Cuaca Ekstrem Hingga Akhir Januari
-
Mengenal Rumus Segitiga Sembarang dan Cara Menghitung Luasnya