
SuaraJawaTengah.id - Masyarakat diminta untuk mewaspadai potensi gelombang dengan ketinggian 1,25 hingga 2,5 meter akan terjadi di laut Jawa bagian barat.
Dilansir dari laman resmi Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG), perkiraan tersebut berlaku mulai Rabu pukul 07.00-19.00 WIB.
Sementara dari kondisi sinoptik, angin di utara perairan Jawa bagian barat umumnya bertiup dari barat laut hingga utara dengan kecepatan angin antara 5 - 20 knot.
Adapun data perkiraan cuaca dan ketinggian gelombang untuk masing-masing lokasi dekat perairan adalah sebagai berikut.
Baca Juga: Manado Diterjang Gelombang Tinggi, Perahu Nelayan 'Terparkir' di Pertokoan
Pelabuhan Tanjung Priok DKI Jakarta
Cuaca: berawan
Angin : barat laut - utara, 4 – 15 knot
Gelombang : 0,50 - 1,25 m
Jarak pandang : 10 kilometer (km)
Suhu Udara : 27 – 30 derajat celsius
Kelembaban : 65 – 80 persen
Pasang / Surut Air Laut :
Maksimum : 0.90 m terjadi 20 Januari 2021, pukul 08.00 WIB
Minimum : 0.40 m terjadi 20 Januari 2021, pukul 17.00 WIB
Pelabuhan Sunda Kelapa DKI Jakarta
Cuaca : berawan
Angin : barat laut - utara, 4 – 15 knot
Gelombang : 0,50 - 1,25 m
Jarak pandang : 10 km
Pelabuhan Marunda DKI Jakarta
Baca Juga: Masyarakat Jangan Panik, Gelombang Tinggi di Manado Bukan Tsunami
Cuaca : berawan
Angin : barat laut - utara, 4 – 15 knot
Gelombang : 0,50 - 1,25 m
Jarak pandang : 10 km
Pelabuhan Kalibaru DKI Jakarta
Cuaca : berawan
Angin : barat laut - utara, 4 – 15 knot
Gelombang : 0,50 - 1,25 m
Jarak pandang : 10 km
Pelabuhan Kali Adem-Muara Angke DKI Jakarta
Cuaca : berawan
Angin : barat laut - utara, 4 – 15 knot
Gelombang : 0,50 - 1,25 m
Jarak pandang : 10 km
Pelabuhan PPS Nizam Rachman Muara Baru DKI Jakarta
Cuaca : berawan
Angin : barat laut - utara, 4 – 15 knot
Gelombang : 0,50 - 1,25 m
Jarak pandang : 10 km
Perairan Kepulauan Seribu
Cuaca : berawan
Angin : barat laut - timur laut, 4-15 knot
Gelombang : 0,50 - 1,25 m
Teluk Jakarta
Cuaca : berawan
Angin : barat laut- timur laut, 4-15 knot
Gelombang : 0,50 - 1,25 m
Laut Jawa bagian barat
Cuaca : berawan
Angin : barat-utara, 6-20 knot
Gelombang : 1,25 - 2,50 m
Prakiraan ini akan selalu diperbaharui setiap ada perubahan angin dan pergeseran awan. (Antara)
Berita Terkait
-
BMKG Bantah Ada Anomali Seismik di Bogor Menyusul Gempa Merusak 10 April Kemarin
-
Gempa Magnitudo 6,8 Mengguncang Papua Nugini, BMKG Pastikan Tidak Berpotensi Tsunami di Indonesia
-
H+3 Lebaran: Mayoritas Kota Besar Diguyur Hujan Ringan Hingga Petir
-
Waspada! Cuaca Ekstrem Ancam Mudik Lebaran 2025, Ini Daftar Daerah Rawan
-
Terjadi Musim Pancaroba Selama Periode Lebaran, Pengelola Wisata Diminta Siapkan Mitigasi Bencana
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
-
Beda Nasib Kakak Pascal Struijk: Main Tarkam Demi Bertahan Hidup
Terkini
-
Segera Klaim Link Saldo DANA Kaget! Siapa Cepat Dia Dapat
-
Musim Kemarau Datang, Jateng Gaspol Tanam Padi! Ini Strategi Gubernur Luthfi Atasi Kekeringan
-
Teror Mencekam KKN di Magelang: Sampai Trauma Seumur Hidup!
-
PT Semen Gresik Tingkatkan Awareness dan Kepatuhan K3 Melalui Genba dan SOT di Area Produksi
-
Jadi Garda Terdepan, Gubernur Jateng Ahmad Luthfi Luncurkan Program Kecamatan Berdaya