
SuaraJawaTengah.id - Tersangka kasus narkoba tahanan Polsek Medan Timur jajaran Polrestabes Medan bernama Dian Hariadi (32) meninggal dunia di Rumah Sakit Bhayangkara Medan, Sumatera Utara, setelah mengalami demam tinggi.
Kapolsek Medan Timur Komisaris M. Arifin mengatakan Dian mulai mengeluh demam tinggi pada hari Kamis (28/1) sekitar pukul 19.00 WIB.
Petugas kemudian membawanya ke Rumah Sakit Bhayangkara untuk mendapat perawatan medis.
Berdasarkan hasil pemeriksaan, tahanan mengalami suspek epilepsi dan gangguan elektrolit.
Sementara itu, dari hasil visum luar, tidak ada tanda-tanda kekerasan. Selanjutnya, tahanan diberikan bantuan oksigen.
Setelah perawatan selama 3 jam, dokter menyatakan tahanan meninggal dunia sekitar pukul 23.26 WIB.
"Pihak keluarga sudah menerima dengan tulus dan ikhlas sehingga mereka menolak untuk dilakukan autopsi terhadap jenazah," katanya. [Antara]
Berita Terkait
-
10 Obat Terbaik untuk Mengatasi Demam Tinggi pada Anak: Panduan Lengkap untuk Kamu
-
Demam Tinggi hingga 40 Derajat, Rayyanza Cipung Dirawat di Rumah Sakit
-
8 Cara Menurunkan Demam Tinggi, Minum Banyak Cairan agar Tetap Terhidrasi
-
Kenali Tanda-tanda Gangguan Kesehatan pada Anak
-
Eks Napiter Bom Bunuh Diri usai Bebas Penjara, Agus Muslim Disebut Pengikut ISIS yang Kehilangan Arah
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
LG Batalkan Investasi Baterai EV di Indonesia Senilai Rp130 Triliun
-
Warga Pilih Beli Emas Batangan, Penjualan Emas Perhiasan Turun di Pekanbaru
-
Harga Emas Antam Nggak Pernah Bosen Naik, Hari Ini Tembus Rp1.980.000/Gram
-
Perempuan Gratis Naik Transportasi Umum di Jakarta Hari Ini, dari LRT Hingga MRT
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
Terkini
-
253 Ribu Orang Manfaatkan Program Pembebasan Tunggakan dan Denda Pajak, Nilainya Capai Rp61,9 Miliar
-
Klaim Link Saldo DANA Kaget Ini! Awal Pekan Jadi Lebih Ceria
-
Weton Senin Pon 21 April 2025: Karakter, Jodoh, dan Makna Spiritual Menurut Primbon Jawa
-
Minggu Pahing dalam Primbon Jawa: Karakter Kuat Tapi Rezeki Naik Turun
-
Teror di Kosan Murah Semarang: Sosok Pocong hingga Perempuan Misterius!