SuaraJawaTengah.id - Kabar yang menyebut Presiden Jokowi menunjuk Menteri Sosial Tri Rismaharini untuk gantikan posisi Gubernur DKI Jakarta Anies Basweda beredari di media sosial.
Klaim tersebut disisipin narasi Jokowi memberi sinyal ke Risma untuk menggantikan Anies.
Narasi itu diunggah di oleh pemilik akun Lilikarwati Tan ke dalam grup INDONESIA BERSUARA, disertai dengan tautan video YouTube yang berjudul "Akhirya semakin MEMANAS, Jokowi tunjuk Risma gantikan Anies Bawedan".
Unggahan itu telah dikomentari banyak akun lain. Sementara video YouTube sebagaimana dia sebar telah ditonton lebih dari 300 ribu kali.
Lalu benarkah klaim tersebut?
PENJELASAN
Berdasarkan penelusuran turnbackhoax.id -- Jaringan Suara.com, klaim yang menyatakan Jokowi menunjuk atau memberi sinyal kepada Mensos Risma untuk menggantikan Anies Baswedan sebagai Gubernur DKI Jakarta adalah salah.
Dalam video yang dibagikan, tidak ditemukan pernyataan Presiden Jokowi tentang pergantian Gubernur DKI Jakarta.
Pasalnya, video iu berisi potongan-potongan video dari Jokowi, Mensos Risma, dan Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri yang disusun guna menampilkan kesan bahwa mereka memberi pernyataan terkait penunjukan Mensos RIsma sebagai Gubernur DKI Jakarta pengganti.
Baca Juga: Hari Ini, 7 Utusan Negara Sahabat Serahkan Surat Kepercayaan ke Jokowi
Padahal, video-video tersebut berasal dari kejadian atau keadaan yang berbeda-beda.
Mensos Risma sendiri kerap digadang-gadang menjadi calon maju dalam Pilkada DKI Jakarta 2022. Namun, hal itu masih berupa dugaan dan menjadi rahasia partai.
Terkait kekuasaan Jokowi memberhentikan gubernur, keputusan semacam itu pun tidak sembarangan. Presiden dapat memberhentikan gubernur apabila ada usulan dari DPRD kepada enteri.
Usulan tersebut disampaikan oleh Menteri kepada Presiden untuk dilakukan pertimbangan.
Namun, saat ini belum ada pemberitaan apapun yang menyatakan bahwa DPRD DKI Jakarta mengajukan usul pemberhentian Gubernur DKI Jakarta aktif, Anies Baswedan.
KESIMPULAN
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
7 Fakta Menarik Tentang Karakter Orang Banyumas Menurut Prabowo Subianto
-
Honda Mobilio vs Nissan Grand Livina: 7 Perbedaan Penting Sebelum Memilih
-
7 Mobil Listrik Murah di Indonesia, Harga Mulai Rp100 Jutaan