SuaraJawaTengah.id - Pengumuman pemilik baru Persis Solo akan digelar pada Sabtu (20/3/20021). Menariknya, pengumuman itu akan dilaksanakan di Stadion Manahan Solo.
Namun, sebelum diumumkan akan digelar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) Persis Solo di Hotel Alila pada besok pagi.
Dilansir dari Solopos.com, ada peluang Kevin Nugroho dan Kaesang Pangarep sama-sama diperkenalkan sebagai pemilik baru Laskar Sambernyawa.
Dalam kesempatan itu, pemili Persis Solo akan memaparkan visi-misi manajemen anyar. Kegiatan tersebut mengundang jurnalis serta perwakilan pendukung Persis dari Pasoepati.
Baca Juga: Wali Kota Solo Gibran Antusias Tatap Laga Pembuka Piala Menpora 2021
Orientasi Prestasi
Wakil Presiden Pasoepati, Agus Ismiyadi, mengonfirmasi DPP telah mendapatkan undangan untuk mengikuti perkenalan pemilik baru Persis. Pihaknya siap hadir dalam momen penting tersebut. Disinggung soal peluang Kevin dan Kaesang memimpin Laskar Sambernyawa, Agus menyatakan Pasoepati siap mendukung siapa pun yang terpilih.
“Pemilik baru orientasinya wajib prestasi, terdekat ya harus juara Liga 2 2021. Kami juga berharap manajemen anyar dekat dengan Pasoepati sehingga bisa membangun sinergi,” ujarnya Jumat (19/3/2021).
Berita Terkait
-
Hasil BRI Liga 1: Arema Sikat MU dalam Drama 6 Gol, Malut Hancurkan Persis Solo 3-0
-
Terbukti Efektif! Legenda Timnas Indonesia Ungkap Senjata Mematikan Kalahkan Jepang
-
Dua Striker Timnas Indonesia Ribut Sebelum Lawan Jepang, Redflag untuk Shin Tae-yong!
-
Pecah Telur di Kandang Persis Solo, Danilo Alves Berharap Terbukanya Pesta Gol
-
BRI Liga 1: PSS Sleman Menangi Derby Jateng, Persis Solo Semakin Merana
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Jelang Pencoblosan, PAN Jateng Dorong Pilkada Berlangsung Damai, Ini Alasannya
-
Ngerinya Tanjakan Silayur: Titik Kritis Kecelakaan yang Kini Jadi Prioritas Pemerintah Kota Semarang
-
Semarang Waspada Hujan dan Banjir Rob Akhir Pekan Ini, Ini Penjelasan BMKG
-
Wapres Gibran Dukung UMKM dan Pemberdayaan Ekonomi Perempuan di Semarang
-
Dari Tambakmulyo untuk Jateng: Mimpi Sanitasi Layak Menuju SDGs