SuaraJawaTengah.id - Gofar Hilman akhirnya muncul setelah dua minggu menepi menyusul isu pelecehan seksual yang menghantamnya. Presenter dan YouTuber kondang ini meminta maaf.
Namun maaf yang terlontar bukan karena dia mengamini tuduhan pelecehan seksual. Gofar minta maaf karena citranya dianggap negatif oleh sebagian orang.
"Gue di sini meminta maaf. Cara bertutur kata, berkomunikasi, konten-konten gue yang mungkin tidak bisa diterima banyak orang," kata Gofar Hilman di Instagram, Kamis (24/6/2021).
Gofar sadar kepribadiannya seakan mendukung kalau dia pelaku pelecehan seksual, mulai dari tubuhnya yang bertato hingga kerap bahas seks.
"Stigma pelecehan seksual itu kayaknya cocok banget sama gue dan itu nggak adil buat gue," katanya.
Tapi, dia menegaskan bahwa yang dilakukan hanya sekadar berekspresi. "Nggak ada maksud apa-apa, gue cuma menjunjung kebebasan berekspresi," ucap dia.
"Ya memang, gue sering ngomongin seks dan perempuan. Tapi itu semua jelas, harus konsesual atau suka sama suka dan pastinya bertanggungjawab," sambungnya.
Yang jelas, dalam video klarifikasinya ini, Gofar Hilman menyanggah tuduhan telah melakukan pelecehan seksual seperti yang dituduhkan oleh akun Twitter qweenjojo.
"Segala upaya dilakukan. Mencari foto, video, para saksi. Dari semua itu, gue nggak melihat adanya keterlibatan gue dalam tuduhan itu," katanya.
Baca Juga: Muncul Ke Publik, Gofar Hilman Tak Terima Dituduh Melecehkan Perempuan
Berita Terkait
-
Doa Gofar Hilman ke Putri Tanjung yang Sempat Ramai Dikabarkan Cerai
-
Haldy Sabri Ternyata Luluhkan Hati Irish Bella Lewat Pendekatan Spiritual dan Lamaran di Mekkah
-
Gofar Hilman Sebut Haldy Sabri Main Pakai 'Cheat' Usai Dengar Cerita Lamaran Irish Bella di Mekkah
-
Tak Menyesal Dukung Prabowo-Gibran, Tretan Muslim Blak-blakan Soal Jadi Buzzer
-
Sahabat Setia Asal Lombok Bawa Pulang Mobil Modifikasi Eksklusif Daihatsu
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
10 Fakta Gunung Slamet yang Mengerikan, Penyebab Pendaki Syafiq Ridhan Ali Razan Hilang Misterius
-
Fakta-fakta Mengejutkan Reza Pahlavi, Sosok yang Ingin Gulingkan Rezim Iran
-
10 Mobil LCGC Terbaik dengan Harga 100 Jutaan yang Wajib Anda Miliki!
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang