SuaraJawaTengah.id - Adanya pandemi Covid-19 yang sudah setahun lebih belum berakhir berdampak pada semua sektor. Salah satu sektor yang ikut terdampak yakni dunia pendidikan, yang membuat anak bosan melakukan sekolah online.
Diketahui, demi mencegah penyebaran Covid-19, sekolah yang biasanya tatap muka harus beralih ke pembelajaran jarak jauh atau online. Sekolah online yang terus-menerus, membuat anak-anak merasa bosan dan rindu kepada teman-temannya.
Melalui unggahan video di akun instagram @kepoin_trending, Jumat (25/06/2021). Terlihat seorang bocah laki-laki mencurahkan kegalauan selama sekolah online dengan menyanyikan sebuah lagu.
Menariknya, lagu yang dinyanyikan bocah laki-laki itu milik Fiersa Besari dengan judul celengan rindu. Bocah yang tidak diketahui identitasnya itu secara kreatif mengubah lirik lagu dengan jerita isi hatinya yang telah bosan dengan sekolah online.
Baca Juga: Moeldoko Sayangkan Masih Ada Kelompok Warga Abai Bahaya Covid-19
Bocah yang mengenakan kaos berwarna merah itu dengan percaya diri merekam videonya sendiri lalu menyayikan lagu plesetan Fiersa Besar tersebut.
"Aku bosan sekolah online, gak ada teman. Jadinya pun bosan.Gak dapet uang jajan, gak ada pemasukan. Pengennya jalan-jalan dengan teman-teman. Hingga kejamnya waktu yang membuatku rebahan melulu,
sambil ngerjain tugas walaupun otak panas," ucap bocah itu sembari menyayikan lirik lagu tersebut.
Lihat video klik di SINI
Sontak unggahan video tersebut langsung jadi perhatian warganet. Tak sedikit dari warganet yang baper mendengar suara bocah laki-laki tersebut.
"Menghayati sekali adek ini lucu," ujar akun @ssarahazr.
Baca Juga: Kasus Corona Meroket, Moeldoko: Gelombang Kedua Pandemi Tak Terelakkan
"Mewakili banget," ucap akun @apri_yanti2488.
"Bisa-bisanya bocil gini vocalnya lancar banget," sahut akun @naufal_nri.
"Sabar ya dek, jangan lupa patuhi prokes dan doa biar pandemi cepat berakhir, bisa ke sekolah lagi," timpal akun @yeniskincare.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
Skandal Raffi Ahmad Sang Utusan Khusus Presiden: Digugat ke Pengadilan saat Pandemi Covid-19
-
Sebut WHO Rancang Pandemi Baru, Epidemiolog UI Tepis Ucapan Dharma Pongrekun: Itu Omong Kosong
-
Dharma Pongrekun Sebut Penyebab Tanah Abang Sepi Akibat Pandemi Covid-19
-
Kawal Masyarakat Indonesia Selama Pandemi Covid-19, 10 Tahun Jokowi Catat Kemajuan Pesat Bidang Telemedicine
-
Dampak Lanjutan Pandemi Covid-19 di Australia: Total Ada 8.400 Meninggal Dunia
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- TIPU UGM Daftarkan Gugatan Dugaan Ijazah Palsu Jokowi ke Pengadilan
- Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
Pilihan
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
-
Kiprah La Nyalla Mattalitti Saat Geger Geden PSSI Kini Rumahnya Digeledah KPK
Terkini
-
Pemprov Jateng Siapkan Strategi Komprehensif Lindungi Pekerja Migran
-
Harapan Baru Pasien Kanker Darah, RSUP Kariadi Hadirkan Layanan Cangkok Sumsum Tulang
-
Yuk, Klaim Saldo DANA Kaget Hari Ini! Siap Pakai untuk Belanja, Bayar Tagihan, hingga Jajan Online!
-
BRI Pattimura Sosialisasikan Layanan BRIguna kepada Pegawai PT KAI Daop IV Semarang
-
Perjalanan Terakhir Murdaya Poo: Dikremasi Secara Tradisional di Pelataran Borobudur