SuaraJawaTengah.id - Jumlah kabupaten dan kota yang menjadi zona merah penyebaran Covid-19 di Jawa Tengah terus bertambah.
Dari data terbaru yang dikeluarkan Satgas Covid-19, terdapat 25 Kabupaten/Kota di Jawa Tengah (Jateng) zona merah.
Hal itu membuat Jawa Tengah menjadi daerah dengan Zona Merah terbanyak provinsi di Pulau Jawa.
25 daerah yang masuk zona merah di Jateng diantaranya
Baca Juga: Banyuwangi, Bondowoso dan Kota Madiun Zona Merah COVID-19
- Kabupaten Grobogan,
- Kabupaten Demak,
- Kabupaten Jepara,
- Kota Semarang,
- Kabupaten Pati,
- Kabupaten Pemalang,
- Kabupaten Pekalongan,
- Kabupaten Sragen,
- Kabupaten Kebumen,
- Kabupaten Rembang,
- Kabupaten Wonogiri,
- Kabupaten Brebes,
- Kabupaten Kendal,
- Kabupaten Batang,
- Kabupaten Semarang,
- Kabupaten Karanganyar,
- Kabupaten Purworejo,
- Kabupaten Kudus,
- Kabupaten Blora,
- Kota Pekalongan,
- Kabupaten Banjarnegara,
- Kabupaten Cilacap,
- Kabupaten Tegal,
- Kabupaten Sukoharjo,
- Kabupaten Magelang.
Dilansir dari Solopos.com, Peta zonasi risiko daerah dihitung berdasarkan indikator-indikator kesehatan masyarakat dengan menggunakan scoring dan pembobotan. Indikator-indikator yang digunakan adalah indikator epidemiologi, indikator surveilans kesehatan masyarakat, dan indikator pelayanan kesehatan.
Setiap indikator diberi skor dan pembobotan, lalu dijumlahkan. Hasil perhitungan dikategorisasi menjadi 4 zona risiko, yaitu:
- Zona Risiko Tinggi: 0-1,80
- Zona Risiko Sedang: 1,81-2,40
- Zona Risiko Rendah: 2,41-3,0
- Zona Tidak Terdampak: Tidak tercatat kasus COVID-19 positif
- Zona Tidak Ada Kasus: Pernah terdapat kasus di wilayah tersebut namun tidak ada penambahan kasus baru dalam 4 minggu terakhir & angka kesembuhan ?95%
Di Jawa Timur, hanya ada tiga daerah yang masuk zona merah. Yakni Bondowoso, Kota Madiun, dan Banyuwangi.
Kemudian di Jawa Barat, ada 11 daerah jadi zona merah. Di antaranya meliputi Kabupaten Bandung, Kota Depok, Cirebon, Kota bandung, dan Garut. Kemudian Bandung Barat, Kuningan, Majalengka, Indramayu, Karawang, dan Kota Cimahi.
Sementara di Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), semua daerahnya (Sleman, Kulonprogo, Bantul, Gunungkidul, Kota Jogja) jadi zona merah. Begitu pula dengan DKI Jakarta.
Baca Juga: 11 Daerah di Jawa Barat Zona Merah, Gara-gara Virus Corona Varian Delta?
Sementara Banten ada empat dari delapan kabupaten/kota yang masuk zona merah, meliputi Kota Tangerang, Kota Tangerang Selatan, Lebak, dan Kabupaten Tangerang.
Berita Terkait
-
Pilkada Jateng Rasa Pilpres: Pertarungan Politik Lanjutan Megawati dan Jokowi?
-
Ahmad Luthfi 'Ngalap Berkah' Jokowi Effect, Pengamat: Andika Perkasa Bisa Tiru
-
'Mental Tidak Kuat!' Sindiran Hasto ke Luthfi Temui Jokowi, Gerindra: Silaturahmi Kok Dilarang?
-
Dinamika Elektabilitas di Jateng 2024, Perbedaan Hasil Survei Hingga Pengaruh Undecided Voters
-
BRI Liga 1: PSS Sleman Menangi Derby Jateng, Persis Solo Semakin Merana
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
-
Emiten Makanan Cepat Saji KFC Gigit Jari, Kini "Jagonya" Rugi
-
Prabowo Hapus Utang UMKM, Bikin Rugi Bank?
-
Politisi Gerindra Usul TNI Jadi Petugas Haji, Segini Gajinya
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
Terkini
-
Target 2045: Semarang Bangun Kota Tangguh Bencana dan Berdaya Saing Global
-
Semen Gresik Tebar Kebaikan, Bantu Pedagang Sayur Keliling di Rembang Tingkatkan Penghasilan
-
Ramai-ramai ke Rumah Jokowi, Calon Kepala Daerah Diminta Fokus pada Isu Mendasar dan Prioritas Lokal
-
BMKG Semarang Ingatkan Potensi Banjir Rob di Pantura Jawa Tengah pada Puncak Musim Hujan
-
Adu Kekayaan para Calon di Pilgub Jateng 2024: Andika-Hendi vs Luthfi-Yasin