SuaraJawaTengah.id - Beredar foto yang memperlihatkan sekelompok ibu-ibu pengajian tengah asyik merokok. Lantas foto tersebut pun viral di media sosial.
Kejadian tak biasa ini tentunya mengagetkan publik terutama warganet di media sosial. Foto ibu-ibu pengajian yang asyik merokok itu diketahui dari unggahan akun instagram @plglipp.id, pada Sabtu (03/07/2021).
Dalam foto tersebut terlihat tujuh ibu-ibu yang mengenakan pakaian muslim dan berhijab tengah berada di satu ruangan. Diduga ibu-ibu yang saling berhadapan ini sehabis menggelar acara pengajian.
Bukannya memamerkan makanan seusai menggelar pengajian, ibu-ibu ini malah asyik merokok. Namun dari tujuh ibu-ibu yang merokok, hanya satu orang yang tidak merokok didalam foto tersebut.
Baca Juga: Gus Miftah Ngaku Pernah Pengajian Bareng Pelacur: Pengajian Paling Menyenangkan
Enam ibu-ibu lainnya terlihat sangat asyik memegang hingga menghisap rokok yang dipegangnya. Sementara itu, satu ibu-ibu yang tidak merokok, hanya bisa duduk termenung.
"Sebats sebats kan enak," tulis akun tersebut dalam keterangan tertulisnya.
Sontak saja postingan itu langsung mengundang reaksi dari warganet. Tak sedikit dari mereka yang memberikan tanggapan beragam di kolom komentar.
"Keren kali katonyo ye," ucap akun @only.nita.
"Syukuran grand opening agen rokok surya," ujar akun @alwie.habsyie41.
Baca Juga: Viral Video Gus Miftah: Pengajian Sing Paling Nyeneng adalah Dengan Lonte
"Bibik jilbab kuning: ais salah pergaulan aku cak," sahut akun @ibn_alkaff.
"Astaga ukhtea," timpal akun @dani_panduwinata.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
Siapa Mumpuni Handayayekti? Ustazah Muda dengan Logat Ngapak yang Pengajiannya Viral
-
Pernikahan Semakin Dekat, Intip 5 Potret Febby Rastanty di Acara Pengajian: Tampil Elegan dengan Dress Lace Hijau
-
Jadwal Gus Muwafiq Oktober 2024: Aktif Ceramah tentang Semangat Nasionalisme
-
Suasana Haru di 7 Harian Marissa Haque, Ikang Fawzi Tunjukkan Ketegaran
-
Gelar Pengajian dan Khataman di Rumah, Penampilan Tertutup Aaliyah Massaid Disorot Netizen: Kayak Cewek Turki
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Hasil Sementara Pilkada Kendal: Tika-Benny Unggul Signifikan, Ajak Rival Bersatu
-
UMKM Singorojo Bergeliat! Telkomsel Perluas Jaringan Internet di Daerah Terpencil
-
Nusakambangan Tambah Tamu: 6 Napi Teroris Dipindah ke Supermax Security
-
Pengamat: Peran Jokowi dan Prabowo Kunci Kemenangan Luthfi-Taj Yasin di Pilkada Jawa Tengah
-
Kemenangan Jaguar di Pilwalkot Semarang: Strategi PDIP Didukung Logistik yang Besar