SuaraJawaTengah.id - Kick off final Euro 2020 antara Timnas Inggris versus Italia akan berlangsung di Stadion Wembley, London, Senin (12/7/2021) WIB.
Namun, menyaksikan duel akbar itu rasanya kurang lengkap rasanya kalau tidak ditemani berbagai camilan dan minuman.
Nah, agar urusan kesehatan tetap aman meski makan camilan di malam hari, ada beragam pilihan makanan ringan yang bisa Anda nikmati sembari melihat duel menarik nanti.
Dilansir Suara.com, inilah camilan alternatif menyehatkan yang baik untuk malam hari:
1. Sereal berserat
Pilihan sereal yang memiliki jumlah serat yang banyak, disajikan dengan susu rendah lemak dan rendah gula menjadikan proporsi sempurna serat dan protein.
2. Oatmeal
Semanguk bubur oatmeal yang disajikan dengan beberapa potong buah segar dan sedikit madu, menjadi pilihan camilan tengah malam yang baik jika dimakan dalam porsi sedang.
Oat memiliki kadar serat yang sangat bagus untuk menurunkan gula darah, bahkan memperlambat proses konversi karbohidrat menjadi gula.
Baca Juga: Berjumpa di Final Euro Malam Nanti, Ini Head to Head Italia vs Inggris
3. Selai kacang dan buah
Konsumsi 1 sendok makan selai kacang di malam hari baik karena selai kacang tinggi kandungan potasium.
Tambahkan buah dalam hidangan selai kacang Anda agar jumlah serat yang dimakan semakin banyak.
4. Buah berry
Buah berry sangat bagus sebagai camilan tengah malam untuk yang sedang diet. Buah ini penuh dengan mineral, vitamin dan kaya antioksidan. Kandungan nutrisi dan kuantitas air yang seimbang ini membuat kita rileks saat tidur.
Cukup konsumsi buah beri yang tersedia ke dalam mangkuk kecil sebelum tidur. Jika Anda ingin menambah rasa, tambahkan sedikit susu almon, atau kacang dan granola.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
10 Fakta Gunung Slamet yang Mengerikan, Penyebab Pendaki Syafiq Ridhan Ali Razan Hilang Misterius
-
Fakta-fakta Mengejutkan Reza Pahlavi, Sosok yang Ingin Gulingkan Rezim Iran
-
10 Mobil LCGC Terbaik dengan Harga 100 Jutaan yang Wajib Anda Miliki!
-
7 Langkah Cepat Pemprov Jateng Atasi Bencana di Jepara, Kudus, dan Pati
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang