SuaraJawaTengah.id - Menikah untuk membina rumah tangga menurut agama islam adalah bagian dari ibadah.
Pertanyaan, “Kapan menikah,” bisa jadi monster bagi kalangan tertentu. Tapi sejatinya, pernahkah Anda merenung usia berapa seseorang pas untuk menikah?
Diilansir dari Solopos.com, ada banyak teori tentang usia pernikahan yang paling sempurna. Tapi berdasarkan teori algoritma matematika, usia menikah paling tepat adalah 26 tahun.
Teori ini diungkapkan duo Tom Griffiths dan Brian Christian dalam buku mereka, Algorithms to Live By: The Computer Science of Human Decisions.
Dilaporkan oleh The Independent, jika rata-rata orang mencari pasangan yang sempurna antara usia 18-40, maka 26 tahun adalah usia yang ideal atau paling pas untuk menikah. Karena itu sudah 37% melewati rentang 22 tahun itu.
Menurut mereka, 37 persen perjalanan sudah mencapai titik sempurna untuk memutuskan. Mereka juga menyebut, jika lebih muda atau lebih tua dari 26 tahun maka pasangan akan terlalu banyak berdebat dan kebanyakan pernikahan sulit berhasil.
Cegah Perceraian
Tapi, sosiolog Universitas Utah Nicholas H. Wolfinger menentang teori ini, karena ia menemukan pada Juli 2015 bahwa usia terbaik untuk menikah untuk menghindari perceraian adalah 28 tahun-32 tahun. Rentang usia itu lebih seperti 45% dari rentang 22 tahun.
Tentu saja, aturan 37% tidak sempurna, karena tidak memperhitungkan fakta bahwa selera kita dapat berubah antara usia 18 tahun-40 tahun, dan kita mungkin mencari sesuatu yang berbeda.
Baca Juga: Rizky Billar dan Lesti Kejora Batal Nikah Hari Ini
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI Meriahkan Fun Run HUT PPSDM Migas Cepu ke-60
-
Juara Bertahan Berjaya! SDN Sendangmulyo 04 dan SDN Klepu 03 Raih Gelar di MilkLife Soccer Challenge
-
7 Fakta Hasil Visum Syafiq Ali, Ungkap Perkiraan Waktu Kematian dan Kondisi Luka
-
Gebrakan Awal 2026: Ribuan Talenta Sepak Bola Putri Unjuk Gigi di MLSC Semarang
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng