SuaraJawaTengah.id - Pada lanjutan pekan kedelapan BRI Liga 1, akan mempertemukan PSIS Semarang dan Barito Putera.
PSIS Semarang tentu saja berpeluang bisa mengalahkan Barito Putera pada pertandingan yang digelar malam ini, Rabu (20/10/2021).
Menyadur dari Ayosemarang.com, jelang melawan Laskar Antasari, julukan Barito Putera, pelatih PSIS Semarang Ian Andrew Gillan mengungkapkan jika saat ini PSIS belum bisa diperkuat sejumlah pemain pilarnya.
Misalnya saja untuk Bruno Silva belum bisa dibawa karena sedang menjalani terapi di Kota Semarang.
Sementara untuk Finky Pasamba, sudah kembali ke Semarang. Namun meskipun begitu, Ian belum bisa menggunakan Finky.
“Kami pakai pemain yang ada dan siap dulu. Finky pemain bagus, kami butuh dirinya. Pekan depan mungkin Finky akan saya bawa,” paparnya dalam jumpa pers Selasa (19/10/2021).
Oleh karena itu, kendati kondisi tim belum 100%, Ian akan kembali mempercayakan pada skuad muda.
Ian sendiri juga tidak khawatir jika Mahesa Jenar sedikit pincang. Sebab hasil melawan Persik Kediri kemarin adalah buktinya.
“Kami punya pemain muda yang bagus. Dan saya percaya pada mereka,” terang Ian.
Baca Juga: Romantis! Septian David Maulana Persembahkan Gol Kemenangan PSIS Semarang untuk Sosok Ini
Meskipun Barito ada di peringkat 17, namun Ian tidak ingin meremehkan Laskar Antasari.
“Yang penting kami kerja profesional, fokus dan akan berusaha untuk menang,” ucapnya.
Sementara Riyan Ardiansyah mewakili rekan-rekannya mengaku siap untuk menatap laga besok. Sesuai instruksi pelatih dia akan menerapkannya di lapangan.
“Pelatih sudah punya strategi untuk pertandingan besok. Kami akan tunjukan di lapangan,” ucapnya.
Inilah prediksi susunan pemain Barito Putera vs PSIS Semarang:
Kiper: Jandia Eka Putra
Berita Terkait
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Rumor Panas Eks AC Milan ke Persib, Bobotoh Bersuara: Bojan Lebih Tahu Kebutuhan Tim
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
Terkini
-
Perbaiki Pencahayaan, Kontras, dan Warna Secara Mulus Melalui Alat Peningkat Video
-
Bukan Sekadar Bantuan, BRI Ungkap Strategi Jitu Perkuat Ekonomi Desa Lewat Program Desa BRILiaN
-
KPK Geledah Rumah Dinas dan Kantor Bupati Pati Sudewo, Kasus Korupsi Makin Terkuak!
-
Banjir Landa Pantura Pati-Juwana: Hindari Kemacetan dengan Jalur Alternatif Ini!
-
Waspada! Semarang Diguyur Hujan Seharian, BMKG Prediksi Dampak Cuaca Ekstrem Hingga Akhir Januari