SuaraJawaTengah.id - Nasib memilukan harus dialami seorang ibu asal Magelang bernama Trimah (65).
Betapa tidak, dia diserahkan ketiga anaknya ke panti Jompo di Griya Lansia Husnul Khatimah, Wajak, Kabupaten Malang, Jawa Timur.
Ironisnya, alasan ketiga anak itu disebutkan dalam surat penyataan karena alasan kesibukan masing-masing anak.
Unggahan itu viral setelah surat pernyataan penyerahan yang ditanda-tangani ketiga anak itu diunggah di Instagram @magelang_raya. dan @malangraya_info.
Baca Juga: Ya Ampun! Anak Mengaku Sibuk, Ibu di Magelang Dititipkan ke Panti Jompo
Dalam keterangan dijelaskan jika ibu tersebut bernama Trimah, warga Magelang Jawa Tengah. Ketiga anaknya lah yang menyerahkan Trimah di tempat tersebut.
"Dini hari kemarin, kami menerima satu ibu atas nama TRIMAH dari kota Magelang, Jawa Tengah. Foto penyerahan dan surat kesediaan dari yayasan bisa di lihat di foto. (Nama dan alamat kami tutup, Tetap kami jaga Privasinya)," jelas keterangan tersebut.
Tak pelak, unggahan itu langsung mendapat tanggapan dari warganet. Tak sedikit yang mengamuk melihat alasan tiga anak yang menyerahkan ibunya ke panti jompo.
“Hilanglah surga untuk mereka,” ujar akun @sangu****
“Besok kalau mereka tua, akan di begituin oleh anak-anaknya juga,” ucap akun @nees***
Baca Juga: Viral Surat Penyataan 3 Anak Titipkan Ibunya ke Panti, Diserahkan Sampai Meninggal
Baca Juga: Kualifikasi Piala Asia U-23 2022 Grup G: Taufik Hidayat Ingin Bawa Timnas Kalahkan Australia
Berita Terkait
-
Mau Buka Bisnis Rumahan, Ini Pilihan Pinjaman Modal Usaha Untuk Ibu Rumah Tangga
-
Siapa Ibu Tristan Gooijer? Fullbek Kanan Ajax Amsterdam Keturunan Maluku Lagi Dirayu PSSI
-
Kreatif dan Mandiri: Panduan Praktis Bisnis Keluarga untuk Ibu Rumah Tangga
-
8 Rekomendasi Film Terbaru di Netflix untuk Temani Libur Lebaran
-
Viral Momen Ibu-ibu di Palembang Protes, Antre Lama Cuma Dapat Rendang Dua Iris dari Richard Lee
Tag
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Jurnalis Dipukul dan Diancam Ajudan Kapolri: Kebebasan Pers Terancam di Semarang
-
Arus Balik Lebaran 2025: Baru 50 Persen Pemudik Kembali
-
Situasi Lebaran di Jateng Berjalan Normal, One Way Nasional Mulai Diberlakukan
-
Ini 7 Amalan Bulan Syawal yang Dianjurkan untuk Dilakukan
-
Jadwal dan Keutamaan Puasa Syawal 2025: Sampai Kapan Kita Bisa Berpuasa?