SuaraJawaTengah.id - Beberapa bulan yang lalu jagat media sosial dihebohkan dengan kemunculan foto pria berpeci yang mirip dengan pemain sepak bola Dortmund, Erling Haaland.
Baru-baru ini juga muncul sosok pria berpeci yang dianggap mirip dengan pesepak bola ternama Cristiano Ronaldo kembali menggemparkan media sosial.
Kemunculan pria yang mirip dengan Cristiano Ronaldo itu diketahui dari unggahan video di akun TikTok @hobss_99. Bahkan video tersebut telah dilihat sebanyak 2 juta penonton.
"Maaf gaes kemarin imbang lawan chelsea," tulis keterangan caption akun tersebut.
Mulanya video singkat itu menampilkan suasana sepi di dalam masjid. Setelah itu video ini merekam sosok pria berpeci yang sedang duduk.
Pria berpeci yang mengenakan pakaian muslim berwarna putih ini mendadak mencuri perhatian warganet.
Pasalnya senyumam yang terpancar dan raut wajah pria tersebut dianggap mirip dengan sosok pemain Manchester United Cristiano Ronaldo.
Bahkan di kolom komentar akun tersebut tak sedikit warganet yang mengiyakan. Jika sosok pria berpeci itu mirip dengan peraih lima Ballon D'or.
"Sumpah persis banget apalagi pas senyum wkwk," ucap akun @lariadawi**.
Baca Juga: Mulai Latih MU, Ralf Rangnick Tebar Ancaman ke Chelsea hingga Liverpool
"Bang coba pake Jersey Manchester united," cetus akun @ayyub**.
"Ronaldo pas masih disuruh ngaji Ama emak," tambah akun @damat**.
"Alasan ronaldo gak datang ke acara balon d'or ternyata ada pengajian," sambung akun @ijatganteng**.
"Viralin sampe ronaldo melihat nya," timpal akun @imback**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Hutan Rapat dan Cuaca Ekstrem Hambat Pencarian Syafiq Ali di Gunung Slamet
-
BRI Dorong Atlet SEA Games 2025 Jadi Juara di Arena dan Finansial
-
Indosat Ungkap Lonjakan Trafik Data di Jawa Tengah dan DIY, AI Jadi Kunci Keandalan Jaringan
-
7 Mobil Keluarga Irit BBM Tahun Muda Di Bawah 100 Juta, Layak Dibeli Tahun Ini!
-
Viral! Aspal Jalan Baru di Purbalingga Bisa Digaruk Tangan, Ini Penjelasan Lengkapnya!