SuaraJawaTengah.id - Sejumlah daerah di Indonesia masih akan terjadi hujan lebat hingga ringan. Cuaca ekstrem tentu saja harus diantisipasi oleh seluruh masyarakat.
Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memperkirakan sebagian kota besar di Indonesia pada Senin (13/12/2021) siang akan mengalami hujan ringan.
Kota besar yang diperkirakan hujan ringan yakni Serang, Jambi, Surabaya, Palangkaraya, Pangkal Pinang, Ambon, Mataram, Manokwari, Kendari, dan Medan.
Kota besar yang diperkirakan hujan sedang yakni Bengkulu, Bandung, Pontianak, Pekanbaru, Makassar, dan Manado. Kota yang diperkirakan hujan petir yakni Banjarmasin, Tanjung Pinang dan Palembang. Kota yang diperkirakan hujan lebat yakni Palembang.
Baca Juga: Prakiraan Cuaca Sulawesi Selatan Senin 13 Desember 2021
Sementara kota yang diperkirakan cerah berawan yakni Banda Aceh, Yogyakarta, Gorontalo, Samarinda, Tarakan, dan Jayapura. Kota yang diperkirakan berawan yakni Denpasar, Jakarta Pusat, Semarang, Bandar Lampung, Ternate, Kupang, Mamuju, dan Padang.
Pada malam harinya, sebagian besar kota di Tanah Air diperkirakan hujan ringan yakni Denpasar, Yogyakarta, Bandung, Semarang, Surabaya, Pontianak, Banjarmasin, Palangkaraya, Samarinda, Tarakan, Tanjung Pinang, Ternate, Mamuju, Manado, dan Palembang.
[ANTARA]
Berita Terkait
-
Gelar Naker Fest di Semarang, Kemnaker Hadirkan 28 Ribu Lowongan Kerja
-
Statistik Apik Gustavo Souza, Juru Gedor Baru PSIS Semarang Asal El Savador
-
Siswa SMK Ditembak Mati, DPR Geram Polisi Sebut Gangster: 'Gangster Seperti Apa?'
-
Rekam Jejak Agustina Wilujeng Pramestuti: Calon Wali Kota Semarang Unggul Pilkada 2024, Cuma Diusung PDIP!
-
Komisi III DPR Segera Panggil Kapolres Semarang: Jangan Sampai Nila Setitik Rusak Susu Sebelanga
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Media Asing Kritik Tour Prabowo untuk Mengesankan Trump dan Xi Bertepuk Sebelah Tangan
-
Kronologi NewJeans Keluar dari ADOR, Apakah Bakal Bubar?
-
Rekomendasi Film Bioskop Akhir Pekan November 2024: Ada Horor, Aksi, dan Drama!
-
Heboh Kabar Prabowo Dihina Media Asing, Gegara Ngemis Bertemu Donald Trump?
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
Terkini
-
Bingung Pilih Semen yang Bagus untuk Cor? Cermati ini Dulu!
-
Semarang Diprediksi Diguyur Hujan Ringan Hari Ini, Warga Diminta Waspada
-
Ahmad Luthfi-Taj Yasin Menang, Partai Golkar Jateng: Kerja Keras Seluruh Elemen
-
Waspada! Semarang Berpotensi Hadapi Hujan Lebat dan Angin Kencang Selama Sepekan ke Depan
-
Akademisi UIN Walisongo Soroti Praktik Politik Uang dan Lemahnya Peran Bawaslu di Pilkada 2024