SuaraJawaTengah.id - Tokoh Papua yang juga pegiat sosial media Christ Wamen menyoroti sikap Abu Janda yang kerap mempersoalkan umat muslim harus mengucapkan hari natal kepada umat Nasrani.
Terbaru, Abu Janda melalui akun instagram melakukan sebuah sayembara. Bagi siapapun yang menemukan ayat Al-Quran atau pun hadist tentang pelarangan umat muslim mengucapakan natal akan diberi uang ratusan juta.
Menanggapi hal tersebut, Christ Wamen justru memiliki pandangan berbeda. Ia sendiri yang beragama Nasrani tidak mempersalahkan persoalan kecil tersebut.
Selain merasa kesal dengan Abu Janda, ia juga merasa risih dengan sosok Ade Armando, Denny Siregar dan Eko Kuntadhi. Karena terus menerus mempersalahkan ucapan selamat hari natal.
Baca Juga: 4 Ide Usaha Saat Hari Natal: Intip Peluang Bisnis Modal Sedikit
"Empat manusia ini selama 7 tahun rezim ini berkuasa stp menjelang natal pasti mrk persoalkan umat utk ucapkan selamat natal," bukanya melalui akun @PutraWadapi.
Ia menganggap apa yang dilakukan empat orang di atas dengan terus mengkritik ulama yang melarang memberikan ucapan natal. Terlebih Abu Janda sampai menantang umat muslim untuk menemukan ayat Al-Quran terkait hal tersebut.
Baginya sikap tersebut merupakan tindakan intoleransi dan tidak mencerminkan sikap saling menghargai dalam memandang suatu perbedaan.
"Kita yg nasrani sj tdk persoalkan umat agama lain mau ucapkan selamat natal apa tdk itu tdk perlu dipaksa. Provokator berbaju toleransi dan pancasila," jelasnya.
Sontak saja cuitan Christ Wamen itu lamgsung dibanjiri komentar warganet. Tak sedikit dari mereka yang menyetujui pendapat tokoh Papua tersebut.
Baca Juga: Daftar Hari Besar Desember 2021 di Lingkup Nasional dan Internasional
"Nah betul itu pdhl dibawah lho gak ngurus ngucapkan atau gak dan gak ada masalah, sebenarnya yg ribut ya mereka saja," ucap akun @arriniemak**.
"Benar sekali bung.. 4 orang ini sbenarnya pemecah belah anak bangsa, yg berkedok toleransi.. mrk makan dgn belas kasihan tangan2 sibos, kasihan keluarga mrk," celetuk akun @ansari**.
"Teman sy ada yg nasrani aja santai, kami tetap berteman. Saling mengunjugin bahkan mantan bos sy sampai skrg berteman baik dan sy ga pernah ucapin, tetap baik aja," ungkap akun @Knowec**.
"Setuju pak wamena, antar agama memang sengaja dibentur2kan oleh mrk, padahal dr dolooo jg kagak ada masalah terkait RAS, kenapa sejak rezim ini berkuasa menjadi masalah???," sambung akun @Urehg**.
"Penyelesaiannya cukup 1 dan itu simple, tokoh nasrani nasional tinggal konferensi pers bahwa tidak perlu umat muslim dari kalangan apapun utk mengucapkan selamat natal cukup mereka umat nasrani dapat ucapan dari umat nasrani sendiri. Sudah gt aja selesai keributan tahunan itu," timpal akun @Yugotum**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
Bingung Ucapkan Selamat Natal ke Bos? 30 Contoh Ucapan Ini Solusinya!
-
Nama Asli Abu Janda yang Klaim Bertemu Prabowo Masuk Lewat Pintu Belakang
-
Cek Fakta: Permadi Arya alias Abu Janda Jadi Wamenag Urusan Intoleransi Agama
-
Ahmad Dhani Unggah Lagi Video Lawas Abu Janda Hina Prabowo, Publik: Sama Kayak Fufufafa
-
Riwayat Pendidikan Abu Janda: Dicap Zionis, Bakal Jadi Wamen di Kabinet Prabowo-Gibran?
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Dukung Pilkada, Saloka Theme Park Berikan Promo Khusus untuk Para Pemilih
-
Top Skor El Salvador Resmi Gabung PSIS Semarang, Siap Gacor di Putaran Kedua!
-
Kronologi Penembakan GRO: Dari Tawuran hingga Insiden Fatal di Ngaliyan
-
Kasus Pelajar Tertembak di Semarang, Ketua IPW: Berawal Tawuran Dua Geng Motor
-
Tragedi Simongan: Siswa SMK Tewas Terkena Peluru Nyasar Saat Polisi Lerai Tawuran?