SuaraJawaTengah.id - Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan melakukan kunjungan kerja ke Jawa Tengah. Presiden dijawalkan akan meresmikan Waduk Pidekso di Kecamatan Giriwoyo, Kabupaten Wonogiri, yang dibangun dengan total anggaran Rp1,4 triliun, Selasa (28/12/2021) sore.
Menyadur dari Solopos.com, acara peresmian waduk digelar di area fasilitas umum (fasum). Presiden Jokowi direncanakan ke lokasi dengan menumpangi helikopter. Landasan helikopter atau helipad sudah dibangun di dekat lokasi acara.
Sebelum menuju Waduk Pidekso, Presiden mengikuti kegiatan di Sulawesi terlebih dahulu. Dari lokasi itu Presiden bertolak ke Kota Solo menggunakan helikopter. Selanjutnya Presiden menuju ke Waduk Pidekso juga menggunakan helikopter.
Sebagai informasi, proyek pembangunan Waduk Pidekso dilaksanakan dua tahap. Tahap I dikerjakan dengan anggaran senilai Rp436,9 miliar. Lalu dilanjutkan dengan pekerjaan tahap II senilai Rp330 miliar. Adapun total anggaran yang dibutuhkan untuk proyek Waduk Pidekso mencapai Rp1,44 triliun.
Baca Juga: Jokowi Resmikan Pabrik Pemurnian Nikel di Kabupaten Konawe
Fakta Seputar Waduk Pidekso Wonogiri
Proyek mulai 26 November 2014 (dari perencanaan)
Kontraktor PT PP
Tahap I
Nilai kontrak awal Rp397.242.000.000
Nilai kontrak lanjutan Rp436.925.864.000
Sumber dana APBN
Tahap II (mulai 2021)
Nilai kontrak Rp330 miliar
Lahan terdampak 1.634 bidang
Anggaran ganti rugi Rp703 miliar
Total anggaran proyek Rp1,44 triliun
Tanah Terdampak Proyek Waduk Pidekso
Total 1.634 bidang
Luas 302,07 ha
Baca Juga: Kemenkominfo Siapkan Infrastruktur Teknologi Informasi MotoGP di Mandalika
3 Desa Terdampak Proyek
Wilayah Terdampak Desa Pidekso, Tukulrejo (Kecamatan Giriwoyo), dan Sendangsari (Kecamatan Batuwarno)
Berita Terkait
-
Tangani Kasus Ijazah Palsu Jokowi, Suami Jessica Mila Dituding Cari Panggung
-
Menteri Prabowo Masih Anggap Jokowi Sebagai Bos, PKS Wanti-wanti: Tak Boleh Ada Matahari Kembar
-
Jokowi Kenang Momen Disuruh-suruh Titiek Puspa: Menteri Saja Gak Ada yang Berani
-
Jokowi Siap 'Bertarung' di Pengadilan, Gugatan Esemka Jadi Sorotan
-
Isi Surat Hasto PDIP di Penjara: Prabowo Terpaksa Efisiensi karena Jokowi Salah Urus Negara!
Tag
Terpopuler
- 10 Transformasi Lisa Mariana, Kini Jadi Korban Body Shaming Usai Muncul ke Publik
- Daftar Pemain Timnas Belanda U-17 yang Gagal Lolos ke Piala Dunia U-17, Ada Keturunan Indonesia?
- Titiek Puspa Meninggal Dunia
- Gacor di Liga Belanda, Sudah Saatnya PSSI Naturalisasi Pemain Keturunan Bandung Ini
- Eks Muncikari Robby Abbas Benarkan Hubungan Gelap Lisa Mariana dan Ridwan Kamil: Bukan Rekayasa
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Diwarnai Parade Gol Indah, Borneo FC Tahan Persib Bandung
-
Persija Terlempar dari Empat Besar, Carlos Pena Sudah Ikhlas Dipecat?
-
Momen Timnas Indonesia U-17 Gendong ASEAN Jadi Pembicaraan Media Malaysia
-
Terbang ke Solo dan 'Sungkem' Jokowi, Menkes Budi Gunadi: Dia Bos Saya
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan Kamera Beresolusi Tinggi, Terbaik April 2025
Terkini
-
RKB Bela Sufmi Dasco: Tuduhan Terkait Judi Online Tak Masuk Akal dan Rugikan DPR
-
KUR BRI Dukung Warung Bu Sum Sate Kere Beringharjo Terus Tumbuh dan Lestari
-
Kisah Horor Rumah Sakit di Purwokerto: Banyak Hantu Menyerupai Dokter?
-
Lonjakan Trafik Idulfitri Capai 87,7 Persen di Jateng, Kebumen Tertinggi Penggunaan Jaringan Indosat
-
Misteri Dewi Lanjar dan Kisah Kelam Pantai Slamaran Pekalongan