Scroll untuk membaca artikel
Budi Arista Romadhoni
Selasa, 25 Januari 2022 | 17:19 WIB
Ilustrasi Omicron Variant Covid-19. Varian Omicron mulai menyebar di Jawa Tengah, langkah-langkah antisipasi pun dilakukan Gubernur Ganjar Pranowo. (pixabay/Geralt)

Seperti diketahui, kasus Covid-19 varian Omicron sedang merebak. Pertumbuhan kasusnya naik dengan cepat dan mulai ditemukan di Indonesia. Di Jawa Tengah tercatat sudah ada sembilan orang terinfeksi varian ini yakni di Kota Semarang, Cilacap, Pekalongan dan Sukoharjo.

Load More