SuaraJawaTengah.id - Daftar susunan pemain PSIS Semarang vs Persikabo 1973.
Kedua tim bakal bentrok pada lanjutan pekan ke-28 BRI Liga 1 2021/2022 di Stadion I Gusti Nugrah Rai, Denpasar, Senin (28/2/2022).
Dalam daftar itu, bek Timnas Indonesia, Alfeandra Dewangga yang sempat absen di laga terakhir kembali tampil sejak menit awal.
Dewangga mengisi pos yang ditinggalkan Pratama Arhan usai resmi terbang ke Jepang guna bergabung dengan Tokyo Verdy.
Baca Juga: Berikut Skenario Bali United untuk Bisa Juara BRI Liga 1 2021/22
Sementara itu, Resky Fandi Witriawan juga tampil sejak menit awal di lini tengah bersama Fandi Eko Utomo dan Jonathan Cantillana.
Asisten pelatih PSIS, Ahmad Resal memberikan perhatian khusus kepada ujung tombak sekaligus predator sang lawan, Ciro Alves.
Ada perhatian khusus kepada pemain Persikabo seperti Ciro. Tapi pada intinya semua pemain mereka kami waspadai," kata Ahmad Resal dalam jumpa pers, Minggu (27/2/2022).
Pemain asal Brasil itu tampil impresif bersama tim Laskar Padjajaran musim ini. Total Ciro sudah mengemas 14 gol dan 3 assist dalam 24 penampilan.
Daftar Susunan Pemain:
Baca Juga: Menurunnya Performa Febri Hariyadi, Apa Penyebabnya?
PSIS Semarang: Joko Ribowo; Frendi Saputra, Wahyu Prasetyo, Wallace Costa, Alfeandra Dewangga; Fandi Eko Utomo, Resky Fandi, Jonathan Cantillana; Septian David Maulana, Chevaughn Walsh, Komarudin.
Pelatih: Dragan Djukanovic
Persikabo 1973: Syahrul Trisna, Lucky Octavianto, Andy Setyo, Didik Wahyu Wijayance, Ahmad Birrul Walidain; Pushniakou Siarhei, Roni Sugeng, Munadi; Ciro Alves, Muhammad Dimas Drajad, Hendra Bayauw.
Pelatih: Liestiadi
Berita Terkait
-
Persib Resmi Ajukan Perubahan Jadwal Lawan Bali United, Manajemen: Semoga Dikabulkan
-
BRI Liga 1: PSS Sleman Jalani Laga Uji Coba, Ini Tujuan Mazola Junior
-
Here We Go! Klub Liga 1 Nyatakan Sanggup Gaji Pratama Arhan
-
Madura United Sambut Jeda Liga dengan Hasil Negatif, Ini Kata Paulo Meneses
-
David da Silva Nyaris Cetak Rekor, Siap Antar Persib Bandung Kembali Juara?
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Dukungan Jokowi dan Prabowo Tak Mampu Dongkrak Elektabilitas Luthfi-Yasin? Ini Hasil Survei SMRC
-
Semarang Diperkirakan Hujan Ringan, Warga Diminta Tetap Waspada
-
Pentingnya Sanitasi Dasar untuk Kesejahteraan Warga Jawa Tengah
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Purwokerto: Trik Manfaatkan AI Untuk Sumber Pendapatan Baru
-
Produktivitas Sumur Tua Melejit, BUMD Blora Hasilkan 410.000 Liter Minyak!