SuaraJawaTengah.id - Manusia silver sering kita temukan di lampu merah atau perempatan jalan. Aksi mereka tentu saja untuk mencari uang dari pada pengendara.
Media sosial pun digegerkan dengan tingkah manusia silver yang diintograsi oleh petugas polisi.
Video itu diunggah di akun Instagram @underc0ver.id. Ia mengaku mendapatkan hasil Rp100.000 selama satu jam.
"Sedino oleh piro? (sehari dapat berapa?)," tanya petugas kepada manusia silver.
Baca Juga: 4 Manusia Silver 'Digaruk' dari Jalanan Kota Kediri, Dianggap Meresahkan Warga
Manusia silver pun menjawab penghasilanya. Sekitar Rp100 ribu per jam.
Petugas yang diketahui seorang polisi pun kaget. "Sak jam oleh semono? (satu jam dapat segitu) Jos. Lha kui 100 lebih itu 4 orang, atau kamu thok? Uangnya buat apa?," ucap sang petugas.
Manusia silver pun kembali menjawab. "Ditabung buat orang tua, orang tua dirumah ngarit (mencari rumput)," ujarnya.
Sontak saja warganet pun langsung terkejut. Mereka pun ramai-ramai memberikan komentar atas niat baik sang manusia silver.
"Keren nk dienggo wong tuo ne," tulis @er******.
Baca Juga: Razia PMKS, Satpol PP Jakbar Jaring Manusia Silver hingga Pengemis di Taman Sari
"Pengemis model gini mah," tulis @ma*****.
"Pak polisi ne besok nya resign, join silverman," tulis *di*********.
"Tapi lama2 profesi manusia silver jadi makin menjamur aja, lebih kasihan yg jualan koran atau asongan karena mereka bener2 usaha dan jual barang," tulis @az********.
"Klo buat ngasih ortu sih gw respect sm anak jalanan," tulis @ara******.
"Sejam dapat 100 ribu dan itu untuk sehari serta dengan 23 jam masa bebas bekerja... artinya sebulan 3 jutaan," tulis @mf********.
Berita Terkait
-
Heboh Mayat Tanpa Identitas, Awalnya 'Manusia Silver' Cium Bau Busuk di Bekas Kafe
-
Manusia Silver di Serang Diduga Dikeroyok Oknum Satpol PP
-
Usai Capai 7 Juta Penonton, Cast Film Agak Laen Nazar Jadi Manusia Silver, Boris Bokir Paling Spesial
-
Pemain Film Agak Laen Penuhi Janji Jadi Manusia Silver usai Filmnya Tembus 7 Juta Penonton
-
Manusia Silver, Julukan Baru untuk Ganda Putra Bagas/Fikri di French Open 2023
Tag
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Marselino Ferdinan Dituduh Biang Kerok Eliano Reijnders Dicoret STY: Kalah Sama Camat...
-
Perbandingan Giovanni Van Bronckhorst vs Shin Tae-yong, Adu Pantas Jadi Pelatih Timnas Indonesia
-
Patut Dicontoh! Ini Respon Eliano Reijnders Usai Kembali Terdepak dari Timnas Indonesia
-
Ada Korban Jiwa dari Konflik Tambang di Paser, JATAM Kaltim: Merusak Kehidupan!
-
Pemerintah Nekat Naikkan Pajak saat Gelombang PHK Masih Menggila
Terkini
-
BMKG Peringatkan Cuaca Ekstrem di Jawa Tengah: Potensi Hujan Lebat dan Angin Kencang
-
Bisnis Ritel Hadapi Tantangan Ekonomi Global: Aprindo Prioritaskan Transformasi Digital dan Dukungan UMKM
-
Survei Indikator: Loyalitas Pemilih KIM Plus Tergerus, Andika-Hendi Raup Dukungan Signifikan
-
Hasil Survei Pilgub Jateng: Perang Sengit Luthfi-Yasin dan Andika-Hendi, 9% Pemilih Belum Tentukan Pilihan!
-
Superco Superfest: 36 Tim Bertarung, Cari Bibit Unggul Sepak Bola Nasional!