SuaraJawaTengah.id - Kisah pilu datang dari Banjarnegara, Jawa Tengah. Pasangan suami istri, gagal berangkat haji bersama.
Senang namun sedih. Tak bisa terbayangkan perasaan pasangan suami istri, Daliman dan Sri Haryani yang tak jadi berangkat haji bersama tahun ini.
Terkait aturan usia, Daliman harus menerima kenyataan bahwa dirinya harus menunda keberangkatan.
Setelah dipupuskan oleh pandemi 2 tahun, keberangkatan Daliman tahun ini masih harus ditunda lantaran aturan usia.
Baca Juga: Viral, Calon Haji Asal Tulungagung Bawa Uang Tunai Rp150 Juta, Dimasukkan dalam Jeriken Berisi Beras
Meski usia Daliman baru 64 tahun 5 bulan, ia tetap tidak masuk dalam daftar keberangkatan haji tahun ini.
"Saya usia 64 tahun lebih 5 bulan, kalau istri 62 lebih 5 bulan, selisih 2 tahun. Jadi saya sebenernya kurang dari 65 tahun ya," kata Daliman.
Tahun 2011 silam, ia sengaja mendaftar haji bersama istri agar bisa menunaikan ibadah rukun islam ke lima bersama-sama.
Namun impian bertahun tahun itu pupus setelah Daliman mendapat kabar bahwa dirinya tak bisa berangkat tahun ini.
Meski akhirnya bisa menerima dengan lapang dada, rasa kecewa dan sedih tetap tampak dirait matanya. Terlebih, kabar penundaannya sangat mendadak.
Baca Juga: Ratusan Jamaah Haji Asal Samarinda Bakal Dilepas Andi Harun di Tanggal Segini, Ini Lokasinya
"Dikabarin itu lewat forum grup WA, mendadak banget itu setelah lebaran idul fitri. Jelas kaget banget, kecewa karena 2 tahun yang lalu sudah di undur dan ini harus diundur lagi karena usia, tapi ya sudah ndak papa, mungkin Allah SWT belum berkehendak," kata Daliman saat ditemui di kediamannya di Krandegan RT 3 RW 9, Banjarnegara, Jumat (10/6/2022).
Berita Terkait
-
Link Daftar Jamaah Haji Reguler yang Berangkat Tahun Ini, Bisa Lunasi Biaya Mulai Besok
-
Mudik Gratis Banjarnegara, Hanya Orang Dengan Syarat Ini yang Bisa Mendaftar
-
10.292 Kuota Jamaah Haji Khusus Terisi Sehari Jelang Penutupan
-
Data Terbaru Jelang Tiga Hari Penutupan: 8.332 Jamaah Haji Khusus Lunasi Biaya Perjalanan
-
Pelunasan Bipih Haji Khusus 2025: Hari Kedua, Ada 3.570 Jamaah
Terpopuler
- Sejak Dulu Dituntut ke Universitas, Kunjungan Gibran ke Kampus Jadi Sorotan: Malah Belum Buka
- Maharani Dituduh Rogoh Rp 10 Miliar Agar Nikita Mirzani Dipenjara, Bunda Corla Nangis
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Kini Ngekos, Nunung Harus Bayar Cicilan Puluhan Juta Rupiah ke Bank
- Maharani Kemala Jawab Kabar Guyur Rp10 Miliar Biar Nikita Mirzani Ditahan: Kalian Pikir Gak Capek?
Pilihan
-
Harga Emas Antam Ngegaspol, Naik Tinggi Lagi Hari Ini
-
Rahasia Mudik Lebaran Lancar: Tips Pesan Tiket Bus Sinar Jaya Online Tanpa Ribet!
-
Dompet Aman, Perut Kenyang: 7 Rekomendasi Bukber Hemat di Jogja
-
Steve Saerang: Revolusi AI Setara Penemuan Mesin Uap!
-
Prediksi Nomor Punggung Pemain Timnas Indonesia: Emil Audero-Ole Romeny Saling Sikut?
Terkini
-
Curhat Nelayan Cilacap ke Gubernur Ahmad Luthfi: Rebutan Solar hingga Masalah Tambak Udang
-
Pertamina Sabet BUMN Terbaik CSR Jateng: Ungguli Perusahaan Lain dalam Atasi Kemiskinan Ekstrem!
-
Di Tengah Isu Efisiensi, Astra Daihatsu Optimis Capai Target Penjualan di Jateng
-
Semen Gresik Dukung Asta Cita ke-6 Presiden Republik Indonesia Melalui Program FMM
-
BRI Purwodadi Salurkan Bantuan CSR BRI Peduli untuk Anak Yatim di Grobogan