SuaraJawaTengah.id - Berbagai elite partai politik (parpol) mulai bergerak dan memanskan mesin menuju pemilihan presiden (Pilpres) 2024 mendatang.
Namun, tokoh muda Nahdlatul Ulama (NU) Nadirsyah Hosen alias Gus Nadir justru mengkritik parpol yang tak memiliki kader yang dapat dijadikan kandidat calon presiden (capres).
Pada akhirnya parpol yang tak memiliki kader yang pantas diajukan sebagai capres hanya bisa mencari sosok-sosok lain di luar partainya.
“Repot kalau sebuah partai politik mengantongi nama Capres bukan dari internal partainya sendiri,” ujar gus Nadir melalui Twitter pribadinya @na_dirs, Jumat (17/6/2022).
“Punya duit, punya suporter , punya jaringan tapi nggak punya tokoh,” imbuhnya.
Lantas Gus nadir pun mengkritik apakah parpol-parpol itu tidak memiliki ideologi sendiri karena sampai mengambil kader dari luar partainya.
“Apakah jg tidak punya ideologi partai?,” ucapnya.
Lebih dari itu, dirinya bahkan menyindir Partai Nasdem yang ingin mengajukan Anies Baswedan sebagai kandidat capres dari partainya. Sedangakan Anies bukanlah kader dari Nasdem.
“Apa tokoh yg diusung itu punya ideologi yang sama dengan (Partai) Nasdem? Anies (Baswedan) misalnya,” tambahnya,
Baca Juga: Belum Putuskan Kawan Koalisi, Partai Gerindra Tak Miliki Beban Pilih Parpol yang Diinginkan
Cuitan Gus Nadir itu tentun langsung mendapat beragam tanggapan dari warganet.
“Tapi Gus, bukankah ini sebuah angin segar di tengah hambatan PT 20%?artinya "orang biasa" di luar partai pun punya kesempatan untuk dicalonkan?,” ujar akun @ce***.
“Sistem politik yang sehat dan murah itu sedikit partai dan PT tinggi supaya nggak tukang kelontong jadi capres. Gak ngerti politik, gak punya track record karir politik, gak punya pengalaman berorganisasi politik tiba-tiba bisa jadi calon legislatif, capres, bikin gaduh aja,” ungkap akun @sai***.
“Kalau Nasdem dukung Anies, itu bertolak belakang dengan platform Partai Nasdem yang menjunjung kebhinekaan dan anti polarisasi agama. Karena rata-rata pendukung Anies adalah penunggang agama. Jadi blunder buat Nasdem kalau sampai dukung Anies,” kata akun @in***.
Kontributor: Sakti Chiyarul Umam
Tag
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
Terkini
-
Dukung Gaya Hidup Sehat, BRI Meriahkan Fun Run HUT PPSDM Migas Cepu ke-60
-
Juara Bertahan Berjaya! SDN Sendangmulyo 04 dan SDN Klepu 03 Raih Gelar di MilkLife Soccer Challenge
-
7 Fakta Hasil Visum Syafiq Ali, Ungkap Perkiraan Waktu Kematian dan Kondisi Luka
-
Gebrakan Awal 2026: Ribuan Talenta Sepak Bola Putri Unjuk Gigi di MLSC Semarang
-
BNPB Siapkan Amunisi Tambahan, Pesawat Modifikasi Cuaca Siap Serbu Langit Jateng