SuaraJawaTengah.id - Semenjak bergabung dengan tim medis PSIS Semarang. Dokter Mufidah sering jadi sorotan suporter laskar mahesa jenar.
Kekinian, wanita kelahiran Kendal itu membongkar biaya fantastis saat dirinya perawatan wajah di sebuah klinik kecantikan.
Melalui akun instagramnya, Dokter Mufidah membagikan beberapa foto dirinya sedang berada di klinik kecantikan.
Di sana rupanya ia sedang melakukan perawatan wajah karena belakangan ini Dokter Mufidah sering panas-panasan di lapangan menemani skuat PSIS Semarang latihan.
Menariknya, di slide terakhir foto yang dibagikan Dokter Mufidah. Terdapat struk pembayaran yang nominalnya mencapai Rp14 jutaan untuk perawatan wajah saja.
"Karena aktivitas setiap hari di lapangan, panas-panasan, jadi muncul banyak problem di kulitku. Jadi buru-buru nyari pertolongan nih," tulis Dokter Mufidah dalam keterangan captionnya.
Sontak saja unggahan dokter Mufidah itu langsung diserbu para warganet. Tak sedikit dari mereka ramai menuliskan berbagai komentar.
"Makin glowing bu dokter," ucap akun @aqila_naera**.
"Setelah aku lihat slide 7 aku langsung minder hancur hatiku," tutur akun @harry**.
Baca Juga: PSIS Semarang Jadi Tim Tersubur Koleksi 15 Gol di Fase Grup Piala Presiden, Carlos Fortes Top Skor
"Seng gaji UMR mundur o, bu dokter sekali perawatan Rp14 juta loh," tutur akun @1cup**.
"Mundur alon-alon nek ngene ki dok @pipitamory," sahut akun @wishunatama**.
"Dear garangan, jangan menyerah selama masih ada pinjol," timpal akun @isengiseng**.
Dokter Mufidah sendiri dikabarkan masih berstatus single. Berikut profil singkag tentang identitas dokter cantik yang menjelma jadi idola baru suporter Panser Biru.
- Nama lengkap : Mufida Rizqiyani Husna.
- Panggilan : Pipit
- Tempat tanggal lahir : Kendal, 25 Oktober 1996.
- Almamater: Universitas Muhammadiyah Purwokerto.
- Karier : Dokter tim PSIS Semarang
- Instagram : @pipitamory.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
-
3 Tim BRI Liga 1 dengan Penampilan Amburadul: Ada Klub yang Incar Pratama Arhan
-
Tiga Klub Indonesia Terseret Sponsor Rumah Judi, Salah Satunya Berakhir Ngenes
-
BRI Liga 1: Juru Gedor Kurang Gacor, PSIS Semarang Punya Tugas yang Berat!
-
BRI Liga 1: PSIS Semarang Gagal Perbaiki Peringkat Akibat Kalah dari Persebaya Surabaya
-
Gegara Izin Tidak Keluar, PSIS Semarang Jamu Persebaya Surabaya di Bali
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Dukungan Jokowi dan Prabowo Tak Mampu Dongkrak Elektabilitas Luthfi-Yasin? Ini Hasil Survei SMRC
-
Semarang Diperkirakan Hujan Ringan, Warga Diminta Tetap Waspada
-
Pentingnya Sanitasi Dasar untuk Kesejahteraan Warga Jawa Tengah
-
Local Media Community 2024 Roadshow Class Purwokerto: Trik Manfaatkan AI Untuk Sumber Pendapatan Baru
-
Produktivitas Sumur Tua Melejit, BUMD Blora Hasilkan 410.000 Liter Minyak!