SuaraJawaTengah.id - Permadi Arya alias Abu Janda menyebut ustaz Adi Hidayat (UAD) permainkan sejarah terkait nama asli Kapitan Pattimura.
Dalam potongan video ceramah yang diunggah oleh Abu Janda, Adi mengatakan bahwasanya nama Kapten Pattimura adalah Ahmad Lussy.
"Ternyata nama Kapitan Pattimura itu bukan Thomas tapi Ahmad. Namanya Ahmad Lussy kenapa tiba-tiba berubah jadi Thomas," kata Adi Hidayat diikutip pada Rabu (6/7/2022).
Menanggapi hal itu, Abu Janda yang mengutip dari dokumen peninggalan Belanda bahwa disana memang tercatat nama asli Kapitan Pattimura Adalah Thomas Matulessy.
"Kapitan Pattimura namanya Thomas Matulessy itu fakta sejarah yang terdokumentasikan, Tadz," ucap Abu janda.
"Ada dokumentasi peningggalan Belanda tertulis Thomas Matulessy bukan Ahmad Lussy," lanjutnya.
Kemudian Abu Janda mulai menyebut Adi Hidayat sedang mempermainkan sejarah.
"Yang sedang mempermainkan sejarah itu enta Tadz," katanya.
Untuk itu Abu Janda menyarankan agar Adi Hidayat tidak usah membahas sejarah dalam ceramahnya.
Baca Juga: Profil Thomas Matulessy Alias Pattimura yang Jadi Trending Twitter Gegara Klaim Ustaz Adi Hidayat
"Udah lah ngaji aja, nggak usah bahas sejarah. Maaf jadi kelihatan begonya," ujarnya.
Sontak video itu pun menuai beragam tanggaoan dari warganet.
"Ngajarin kaya gini ke 3,6M pengikutnya," ucap akun @*****uri.
"Sejarah negeri unta dibawa-bawa ke Indo, terus ngobok-ngobok sejarah NKRI. Begitulah jadinya," kata akun @****5z.
"Apapun yang terjadi tetap aja yang percaya sama dia banyak," tutur akun @****era.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam.
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Tragedi Gunung Slamet: Syafiq Ali Ditemukan Tewas Setelah 16 Hari Pencarian Dramatis
-
Sebelum Dipulangkan Syafiq Ali Pendaki Hilang di Gunung Slamet akan Diautopsi di Pemalang
-
9 Fakta Mengerikan di Balik Kerusuhan Iran: Ratusan Tewas, Ribuan Ditangkap, dan Ancaman Militer AS
-
Suzuki Karimun 2015 vs Kia Visto 2003: Pilih yang Lebih Worth It Dibeli?
-
Banjir Lumpuhkan SPBU Kudus, Pertamina Patra Niaga Sigap Alihkan Suplai BBM Demi Layanan Optimal