SuaraJawaTengah.id - Keberanian seorang perempuan saat bertemu dengan Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir patut diacungi jempol.
Pasalnya secara terang-terangan ia ingin diterima menjadi pegawai BUMN lewat orang dalam dengan cara memohon langsung kepada sang menteri.
Aksi perempuan tersebut terekam dalam sebuah video yang diunggah oleh akun TikTok @kerjabanget.
Awalnya perempuan itu memanggil Erick yang sedang asik berbincang dengan presenter ternama Raffi Ahmad.
"Pak Erick, mau masuk BUMN," ucap wanita itu. Dikutip pada Selasa, (9/8/2022).
"Apa,? Mau masuk BUMN?" Tanya Erick memastikan
Lantas perempuan itu pun blak-blakan menjawab ingin masuk perusahaan BUMN melalui jalur orang dalam.
"Ya, jalur orang dalam," kata perempuan itu.
"Nggak ada," ujar Erick.
Baca Juga: Tiara Andini Mendadak Disamakan Dengan Isyana Sarasvati, Bikin Video Kocak
Lucunya, Erick malah kemudian membercandai perempuan itu.
"Tinggal masuk ke Gedung BUMN, gratis," tutur Erick disambut tawa perempuan itu.
Sontak saja video itu pun mendapat beragam tanggapan dari warganet.
"Pak Erick cocok jadi pelawak sih kalau sudah nggak jadi menteri lagi," ucap akun @****ro.
"Mending kerja di Rans mbak daripada BUMN jelas terjamin hehe," ujar akun @*****13.
"Padahal yang dimaksud Badan Usaha Milik Nagita," kata akun @*****no.
Kontributor : Sakti Chiyarul Umam
Berita Terkait
-
Erick Thohir Evaluasi Kinerja STY, Singgung Pemain Naturalisasi di Timnas
-
Lowongan Kerja BRI Terbaru, Fresh Graduate Boleh Lamar!
-
Kesempatan Emas! BUMN Buka Lowongan di Berbagai Posisi
-
Ketum PSSI Singgung Pemain Berdarah Italia, Sudah Dipantau Sejak Masih Bela Tim Muda Inter Milan
-
Erick Thohir Akui Nyerah Kejar Pemain Keturunan Ini: Dia Sangat Indonesia tapi...
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Wapres Gibran Dukung UMKM dan Pemberdayaan Ekonomi Perempuan di Semarang
-
Dari Tambakmulyo untuk Jateng: Mimpi Sanitasi Layak Menuju SDGs
-
Pengamat Nilai Program Pendidikan Gratis dan Rp300 Juta per RW dari Yoyok-Joss Realistis
-
Perebutan Suara NU: Luthfi-Yasin vs Andika-Hendi, Siapa Lebih Unggul?
-
Wapres Gibran Tinjau Program Makan Bergizi di SMKN 7 Semarang, Siswa Sambut Antusias