Scroll untuk membaca artikel
Budi Arista Romadhoni
Selasa, 16 Agustus 2022 | 14:46 WIB
Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo saat berada di Gedung DPRD Provinsi Jawa Tengah, Selasa (16/8/2022). [Dok Pemprov Jateng]

Jokowi di dalam pidato kenegaraannya, kata Ganjar juga tidak melupakan sejumlah isu yang masih terjadi di Indonesia. Isu lingkungan, perempuan hingga anak.

"Karena kita mesti menjemput masa depan dengan tantangan yang lebih rumit, tadi itu pesan-pesan yang menurut saya bagus dengan peringatan-peringatan pada kelengkapan isu yang ada," tandasnya.

Load More