SuaraJawaTengah.id - Pegawai Negeri Sipil atau PNS akan pindah ke ibu kota negara baru, Nusantara begitu proyek pembangunan di sana sudah rampung. Namun ada syarat tawaran PNS ibu kota baru Nusantara.
Untung Anda ketahui, Nusantara merupakan satuan pemerintahan daerah setingkat provinsi. Ini menjadi tempat kedudukan ibu kota Negara.
Ibu Kota Negara Baru Nusantara ini akan menjadi kota berkelanjutan di dunia. Selain itu sebagai penggerak ekonomi Indonesia di masa depan.
Lainnya, Nusantara akan menjadi simbol identitas nasional.
Sebagai tahap awal, PNS atau ASN kementerian yang akan lebih dulu pindah adalah Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Kementerian Pertahanan (Kemenhan), dan Kementerian Luar Negeri (Kemenlu).
Waktu pemindahan PNS ini direncanakan paling cepat sebelum tahun 2024.
Sementara pemindahan PNS ini akan dilakukan dalam rentan waktu 2024 - 2029.
Adapun syarat pemindahan PNS ini harus memenuhi kreteria dalam Undang-undang Nomor 3 Tahun 2022 tentang Ibu Kota Negara.
Di antaranya aparatur sipil negara dengan tingkat pendidikan minimal Diploma 3 (D-3). Lalu ada batas usia pensiun.
Selain itu ada penilaian kinerja aparatur sipil negara dengan mempertimbangkan 20 persen pegawai merepresentasikan kinerja 80 persen pegawai dan data penilaian potensi dan kompetensi.
Demikian pembahasan tawaran PNS ibu kota baru Nusantara.
Berita Terkait
-
Kemdiktisaintek Rilis Aturan Baru No 52 2025, Jamin Gaji Dosen Non-ASN
-
Purbaya Ungkap Peluang Gaji PNS Naik Tahun Depan, Ini Bocorannya
-
Alasan ASN Wajib Laporkan Aktivitas Kerja Harian via E-Kinerja BKN
-
Anggaran THR dan Gaji Ke-13 Guru ASN Ditambah Rp7,66 T, Ini Ketentuannya
-
Cara Input Progres Harian di E-Kinerja BKN
Terpopuler
- 3 Mobil Bekas 60 Jutaan Kapasitas Penumpang di Atas Innova, Keluarga Pasti Suka!
- 5 Sepatu Lokal Senyaman Skechers, Tanpa Tali untuk Jalan Kaki Lansia
- 9 Sepatu Puma yang Diskon di Sports Station, Harga Mulai Rp300 Ribuan
- Cek Fakta: Viral Ferdy Sambo Ditemukan Meninggal di Penjara, Benarkah?
- 5 Sepatu New Balance yang Diskon 50% di Foot Locker Sambut Akhir Tahun
Pilihan
-
4 HP Memori Jumbo Paling Murah dengan RAM 12 GB untuk Gaming Lancar
-
In This Economy: Banyolan Gen Z Hadapi Anomali Biaya Hidup di Sepanjang 2025
-
Ramalan Menkeu Purbaya soal IHSG Tembus 9.000 di Akhir Tahun Gagal Total
-
Tor Monitor! Ini Daftar Saham IPO Paling Gacor di 2025
-
Daftar Saham IPO Paling Boncos di 2025
Terkini
-
Transformasi Berkelanjutan, BRI Catat Kinerja Gemilang dan Dukung Program Prioritas Nasional 2025
-
Revolusi Anti-Rob: Jateng Gunakan Pompa Tenaga Surya, Hemat Biaya Operasional hingga Jutaan Rupiah
-
Waspada! Malam Tahun Baru di Jateng Selatan Diwarnai Hujan dan Gelombang Tinggi
-
BRI Blora Gelar Khitan Massal, Meriahkan HUT ke-130 dengan Bakti Sosial
-
Mobilio vs Ertiga Bekas di Bawah Rp150 Juta: 7 Pertimbangan Penting Sebelum Membeli