SuaraJawaTengah.id - Toyota Raize merupakan varian Toyota terbaru di kelas SUV. Berikut ini harga Toyota Raize 2022 terbaru.
Secara umum Toyota Raize dibekali pilihan transmisi otomatis jenis CVT (Continuously Variable Transmission).
Di kelasnya, Toyota Raize mempunyai saingan dengan Daihatsu Rocky. Dia termasuk small low SUF yang mempunyai harga terjangkau.
Toyota Raize merupakan SUV 5 seater dengan panjang 4030 mm, lebar 1710 mm, wheelbase 2525 mm. Mobil ini salah satu keluarga baru dari Toyota.
Baca Juga: Daftar Pajak Toyota Fortuner Keluaran dari Tahun 2017 Hingga 2022
Berikut ini spesifikasi Toyota Raize secara umum:
Mesin
- Katup per Silinder: 4
- Konfigurasi Katup: DOHC
- Sistem Suplai Bahan Bakar: EFI
Baca Juga: Daftar Harga Toyota Fortuner Bekas, Rp 200 Jutaan Hingga Rp 400 Jutaan
- Jumlah Silinder: 3
- Rasio Kompresi: 12.8:1
- Mesin: 1.2L Petrol Engine, In-line 3 Cylinder 12 Valve DOHC
Kapasitas
- Kapasitas Tempat Duduk: 5
- Jumlah Pintu: 5
- Jarak Sumbu Roda: 2525 mm
- Lebar: 1710 mm
- Ground Clearance: 200 mm
- Jarak pijak roda depan: 1475 mm
- Jarak pijak roda belakang: 1470 mm
- Tinggi: 1635 mm
Berikut ini daftar harga Toyota Raize 2022 baru:
- Toyota Raize 1.2 G MT: Rp 232,4 Juta
- Toyota Raize 1.2 G CVT: Rp 247,3 Juta
- Toyota Raize 1.0 Turbo G MT: Rp 251,9 Juta
- Toyota Raize 1.0 Turbo G CVT: Rp 266,9 Juta
- Toyota Raize 1.0 Turbo GR Sport CVT: Rp 280,2 Juta
- Toyota Raize 1.0 Turbo GR Sport CVT TSS: Rp 301,9 Juta
Demikian harga Toyota Raize
Berita Terkait
-
Ajang Modifikasi BlackAuto Battle 2024 Tutup Babak Final Battle di Surabaya
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Tipe Sedan November 2024: Elegan tapi Semurah Brio Seken
-
Sigra vs Calya Bekas: Pilih Mana untuk Budget Rp100 Jutaan?
-
Punya Rekam Jejak Pecat Ferdy Sambo, Ahmad Dofiri Diam-diam Punya 'Mobil Penculik' Murah Meriah
-
All In ke China: Toyota Siapkan Produksi 3 Juta Kendaraan untuk Bersaing dengan Merek Tiongkok
Terpopuler
- Tanggapi Kisruh Andre Taulany Parodikan Gelar Raffi Ahmad, Feni Rose: Lagian Kantor yang Kasih di Ruko
- Berani Minta Maaf ke Lembaga Kerukunan Sulsel, Denny Sumargo Dapat Dukungan dari Sumatera sampai Papua
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- Profil Lex Wu: Tantang Ivan Sugianto Duel usai Paksa Anak SMA Menggonggong
- Geng Baru Nikita Mirzani Usai Lepas dari Fitri Salhuteru Disorot: Circlenya Lebih Berkualitas
Pilihan
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
-
Prediksi Robby Darwis: Timnas Indonesia vs Jepang, Kevin Diks Jadi Kunci?
-
Nilai Tukar Rupiah Merosot Pagi Ini Jelang Rilis Neraca Perdagangan
-
3 Tim Mahal dari Liga 2: Skuat Bernilai Miliaran Rupiah!
-
Pemerintah Mau Hapus BPHTB Hingga Permudah Izin Pembangunan
Terkini
-
Produktivitas Sumur Tua Melejit, BUMD Blora Hasilkan 410.000 Liter Minyak!
-
Waspada Leptospirosis! RSUD Cepu Ingatkan Potensi Wabah di Musim Hujan
-
Sritex Pailit, DPR Kebut Dua UU Lindungi Industri Tekstil dan Pekerja
-
Sahabat-AI: Indonesia Luncurkan Model AI Canggih Berbahasa Indonesia!
-
Tindak Lanjut Debat ke-2, Cagub Ahmad Luthfi Realisasikan Jamban Gratis untuk Warga