Sejumlah warga Tionghoa mengikuti prosesi sembayangan di Klenteng Tay Kak Sie Semarang, Jumat (26/08/22). [Suara.com/Aninda Putri]
Selain mengadakan sembayangan, pihak klenteng juga membagikan 3.900 paket sembako ke masyarakat.
Dikatakan Novi Sovian Ketua Pelaksanaan King Ho Ping Klenteng Tay Kak Sie, dalam pembagian paket, pihak klenteng menyiapkan 22 ton beras.
"Ribuan paket sembako itu dibagikan ke sembilan kelurahan yang ada di sekitar klenteng," tuturnya.
Adapun Pembina Budha dari Kemenag Provinsi Jateng, Karbono yang hadir dalam acara, mengaku sangat mengapresiasi kegiatan di Klenteng Tay Kak Sie.
"Selain melaksanakan peribadatan, Kelenteng Tay Kak Sie membantu masyarakat lewat acara sosial. Tentunya hal itu membantu masyarakat," imbuhnya.
Kontributor : Aninda Putri Kartika
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
Bukan LCGC! Ini 3 MPV Bekas Rp80 Jutaan Paling Nyaman dan Irit BBM, Dijamin Senyap di Tol
-
Usai OTT Bupati Sudewo, Pelayanan Publik di Kabupaten Pati Dipastikan Kondusif
-
Kunci Jawaban Matematika Kelas 4 Halaman 132: Panduan Belajar Efektif
-
Peringati HUT Ke-12, Semen Gresik Gelar SG Fun Run & Fun Walk di Area Greenbelt Pabrik Rembang
-
5 Fakta Dugaan Jual Beli Jabatan Perangkat Desa di Pati yang Menjerat Bupati Sudewo