SuaraJawaTengah.id - Hacker Bjorka saat ini tengah jadi perbincangan masyarakat Indonesia di jagat media sosial.
Hal itu dikarenakan hacker yang diketahui asal Polandia itu membobol data-data penting dari lembaga negara hingga para pejabat.
Dibalik mudahnya Bjorka mengobrak-abrik data-data masyarakat Indonesia. Ternyata ada klaim bahwa keamanan situs pemerintah Indonesia sangat lemah.
Bahkan menurut Ethical Hacker Teguh Aprianto menyebut anak-anak yang baru belajar meretas biasanya menjadi situs pemerintah sebagai sasaran.
"Sampai sekarang yang gampang dimasukin (diretas) pemerintah punya. Paling gampang," kata Teguh Aprianto dikutip akun TikTok @jelim.03 dikutip pada Kamis (15/9/2022).
"Sampai sekarang juga situs pemerintah jadi mainan. Jadi anak-anak yang baru belajar (hacker) itu ngetesnya disana," sambungnya.
Selain itu, ia juga memaparkan lembaga sekelas Badan Siber dan Sandi Negara juga sempat diretas oleh orang Brazil.
"Bayangin Badan Siber dan Sandi Negara aja kemarin situsnya diretas sama orang Brazil. Kan konyol," paparnya.
Pernyataan Teguh Aprianto ini sontak saja mematik perhatian warganet. Banyak dari mereka yang membenarkan hal tersebut.
Baca Juga: Skill Membobol Bjorka Diragukan, Benarkah Bukan Peretas? Ini Arti Hacker Sesungguhnya
"Gak aneh udah dari dulu," ujar akun @faiqbali**.
"Bagi yang tau ya memang benar," tutur akun @achb**.
"Kominfo bisanya cuman ngehack instagram," imbuh akun @fauzia**.
"Jadi Kominfo kerjanyaa apa sih? gaji gede-gede gak guna," sambung akun @ashila**.
"Hahaha harusnya mereka-mereka ini yang jadi BSSN sama Kominfo," timpal akun @arifpri**.
Kontributor : Fitroh Nurikhsan
Berita Terkait
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- 5 Sampo Penghitam Rambut yang Tahan Lama, Solusi Praktis Tutupi Uban
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 4 Bedak Wardah Terbaik untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Samarkan Kerutan
- 7 Sepatu Skechers Wanita Tanpa Tali, Simple Cocok untuk Usia 45 Tahun ke Atas
Pilihan
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
Terkini
-
Tragedi Gunung Slamet: Syafiq Ali Ditemukan Tewas Setelah 16 Hari Pencarian Dramatis
-
Sebelum Dipulangkan Syafiq Ali Pendaki Hilang di Gunung Slamet akan Diautopsi di Pemalang
-
9 Fakta Mengerikan di Balik Kerusuhan Iran: Ratusan Tewas, Ribuan Ditangkap, dan Ancaman Militer AS
-
Suzuki Karimun 2015 vs Kia Visto 2003: Pilih yang Lebih Worth It Dibeli?
-
Banjir Lumpuhkan SPBU Kudus, Pertamina Patra Niaga Sigap Alihkan Suplai BBM Demi Layanan Optimal